Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

# LALULINTAS


Perkimhub Turunkan 96 Personil, Jaga Khusus Posko Pengamanan Nataru

#LALU LINTAS | 2022-12-24 08:39:44 |

KEBUMEN ON NEWS - Tak hanya saat menjelang lebaran, hari raya umat Kristiani, yakni Natal juga menjadi fokus pemerintah dalam pengamanan khusus. Salah satunya pengamanan jalan.  Posko pengamanan Natal dan Tahun Baru sejak Sabtu (24/12/2022) sudah terlihat di sejumlah...


Jelang Nataru, Sejumlah Posko Pengamanan Mulai Beroperasi

#LALU LINTAS | 2022-12-24 08:37:59 |

KEBUMEN ON NEWS - Jelang Natal dan Tahun Baru 2023, sejumlah titik di Kebumen terpantau sudah berdiri Posko Pengamanan. Salah satunya di Pasar Tumenggungan.  Posko Pengamanan ini sudah barang tentu untuk memastikan pengguna jalan aman. Termasuk bisa dimanfaatkan saat...


Untuk Keamanan Pengguna Jalan, Pemdes Poncowarno Tambal Jalan Berlubang

#LALU LINTAS | 2022-12-23 11:41:22 | Fikri Setiawan

KEBUMEN ON NEWS - Pemerintah Desa (Pemdes) Poncowarno mengerahkan perangkat desanya untuk kerja bakti secara swadaya melakukan penambalan jalan yang berlubang di ruas jalan wilayah Desa Poncowarno, pada Jumat, (23/12/2022). Hal itu dilakukan demi kenyamanan dan keselamatan...


Gotong Royong Warga Kutowinangun Bersama TNI-POLRI Sengkuyung Menguruk Jalan Berlubang

#LALU LINTAS | 2022-12-16 11:22:53 | KHAFIDUROHMAN

KEBUMEN ON NEWS - Banyaknya lubang di jalan yang berada di depan Pasar Kutowinangun yang sering kali membuat sebagian warga terpeleset, dan banyak menampung genangan air ketika turun hujan, menggugah warga yang berlokasi di daerah setempat bersama dengan TNI-POLRI melakukan gotong royong untuk...


Antisipasi Kecelakaan, Warga Jatimulyo Petanahan Pasang Convex Mirror

#LALU LINTAS | 2022-11-18 15:15:20 |

KEBUMEN ON NEWS - Desa Jatimulyo Kecamatan Petanahan memiliki beberapa titik rawan kecelakaan akibat tikungan tajam. Beberapa titik tersebut berada di sekitar lingkungan perumahan warga yang berada berdekatan dengan jalan. Menghindari hal-hal yang tidak dinginkan,...


Lurah Kebumen Tanggapi Aduan Warga Terdampak Keramaian Jalan Jaksa Agung R Suprapto

#LALU LINTAS | 2022-06-13 10:41:12 | Hari Satria Wibowo

KEBUMEN ON NEWS - Lurah Kebumen memfasilitasi keluhan warga terkait adanya keramaian arus lalu lintas di Jalan Jaksa Agung R Suprapto yang dulunya adalah Jalan Mangga. Bertempat di Pendopo Kelurahan Kebumen pada Senin (13/06/2022), pertemuan  dihadiri Camat Kebumen Suis Idawati, perwakilan...


Titik utama kerusakan jalan di Desa Sawangan

#LALU LINTAS | 2018-11-28 19:24:04 | Juni Aminudin

KEBUMEN ON NEWS, KUWARASAN. Kerusakan dijalan Desa Sawangan yang menghubungkan 4 kecamatan ini sudah rusak. Jalan penghubung antar desa menghubungkan antara Kecamatan Kuwarasan, Gombong, Karanganyar dan Adimulyo. Panjang jalan ini sekitar 2 Km tersebut persis melewati depan...


Tebing Runtuh di JALU (Jalur Lingkar Utara )

#LALU LINTAS | 2017-12-23 08:07:56 | Sardi Anwar

KEBUMEN ON NEWS -Tebing yang berada di titik 1,3 Km dari Pertigaan Slepi Plumbon tepatnya daerah Lokasi Tanah Perhutani ambrol. Material batu dan tanah hampir menutupi badan jalan yang baru saja selesai pengerjaan betonisasinya ,sehingga kendaraan roda 4 tidak bisa...


Ini 2 Titik Paling Rawan Kecelakaan Lalu Lintas di Jalan Wonodadi Buayan

#LALU LINTAS | 2017-10-21 10:25:18 | Samsudin

KEBUMEN ON NEWS - Letak geografis Desa Wonodadi Kecamatan Buayan Kabupaten Kebumen berada di daerah pegunungan dengan ketinggian berkisar antara 100 - 300 meter di atas permukaan air laut. Karena letaknya yang cukup tinggi, tentunya Jalan Wonodadi ini pun...


BERITA LAINNYA


MAN 2 Kebumen Raih Silver Medal di Ajang KOSSMI 2025 Bidang Kimia

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Prestasi membanggakan kembali diraih oleh siswa MAN 2 Kebumen dalam ajang Kompetisi Sains Siswa Muslim Indonesia (KOSSMI) 2025. Sutejo, siswa kelas XI, berhasil meraih medali perak bidang...


Keseruan dalam Kunjungan Belajar Membatik dari SMP Negeri 5 Kebumen di Workshop Batik Sekar Jagad

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - 29 mei 2025, Suasana penuh antusiasme terlihat saat siswa-siswi SMP Negeri 5 Kebumen mengikuti kegiatan kunjungan belajar di Workshop Batik Sekar Jagad yang terletak di Jl. Karangsambung Rt.06 Rw.02, Tanuraksan, Gemeksekti, Kebumen. Dalam kunjungan tersebut, para siswa mendapat ...


Dakwah Digital dan Inovasi IoT, HIMATIF UMNU Kebumen Hadirkan Kolaborasi Pendidikan dan Industri

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS  – Himpunan Mahasiswa Teknik Informatika (HIMATIF) Universitas Ma’arif Nahdlatul Ulama (UMNU) Kebumen sukses menyelenggarakan Workshop Internet of Things (IoT) yang berlangsung meriah dan penuh antusiasme. Kegiatan ini diikuti oleh puluhan peserta dari berbagai latar...


MAN 3 Kebumen Gelar Aksi Kemanusiaan Donor Darah

#Kesehatan

Kebumen, 15 Mei 2025 — Dalam semangat kepedulian dan solidaritas sosial, MAN 3 Kebumen menggelar kegiatan donor darah pada Kamis, 15 Mei 2025. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 09.00 hingga 12.30 WIB dan mendapat respons positif dari civitas akademika. Proses donor darah...


Pos PAUD Mugirahayu dan PAUD Griya Ananda Kunjungi BPBD Kebumen untuk Edukasi Kebencanaan Usia Dini

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Kamis, 16 Mei 2025, dua lembaga pendidikan anak usia dini, yakni Pos PAUD Mugirahayu dari Desa Wonotirto, Kecamatan Karanggayam, dan PAUD Griya Ananda dari Desa Kutosari, Kebumen, melaksanakan kunjungan edukasi ke Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD)...


Desa Banjararjo Gelar Musyawarah Desa Khusus Pembentukan Koperasi Merah Putih

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Selasa malam, 13 Mei 2025, Pemerintah Desa Banjararjo menggelar Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) dalam rangka pembentukan Koperasi Merah Putih, bertempat di Aula Kantor Desa Banjararjo. Kegiatan dimulai pukul 19.00 WIB hingga selesai dan berlangsung aman, lancar,...


Moana Fest SMAN 1 Pejagoan: Meriahkan Hari dengan Musik dan Sholawat

#Pendidikan

KEBUMEN ON NEWS - Kemeriahan Moana Fest SMA Negeri 1 Pejagoan berlanjut pada Jumat, 2 Mei ...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News