# UMKM

Laris Manis, TP PKK Desa Madureso Buka Warung Dadakan yang Diserbu Antrian Penunggu Penerima BLT
#UMKM | 2022-11-28 16:05:59 | Juni Aminudin
KEBUMEN ON NEWS - Di saat warga mengantri penyaluran bantuan pemerintah pusat yakni BLT BBM, Sembako, dan PKH yang disalurkan melalui PT POS Indonesia Cabang Kecamatan Kuwarasan, pada Minggu (27/11/2022), Kader PKK dan Anggota PKK Desa Madureso membuat warung...

Kembali ke Kampung Halaman, Optimis Berhasil Buka Usaha Sendiri
#UMKM | 2022-11-28 09:07:43 |
KEBUMEN ON NEWS - Sukses di rantau tak selalu menjadi akhir dari perjalanan hidup seseorang yang memutuskan meninggalkan kampung halamannya, mengadu nasib di ibukota. Ugie adalah salah satunya. Pria asal Sidamara, Buluspesantren itu pernah sukses mengadu nasib di...

Sempat Terdampak Pandemi, Topan Sukses Tekuni Bisnis Bakso Kawi Keliling
#UMKM | 2022-11-28 09:01:56 |
KEBUMEN ON NEWS - Suka makan bakso? kalau iya, pasti tak asing dengan salah satu menu kuliner khas Jawa Timur yang banyak ditemui di berbagai kota. Ya, apalagi kalau bukan Bakwan Kawi. Bakwan kawi merupakan kuliner khas Jawa Timur yang banyak dijumpai di...

Eli Perangkat Desa Wonoyoso Menggeluti Bisnis Benih Padi Siap Tanam
#UMKM | 2022-11-28 08:16:11 | Setiyo Budi Eriyanto
KEBUMEN ON NEWS - Saat musim tanam tiba penjual bibit padi mulai bertebaran di beberapa wilayah Kebumen. Pasalnya bibit padi siap tanam menjadi pilihan petani karena lebih praktis dan cepat. Di samping waktu tidak terbuang untuk pembenihan, juga harga terjangkau. Salah satu...

Gagal Berulangkali, Ndari Akhirnya Sukses Buka Lapak Dagangan Makanan Sistim Titip Jual
#UMKM | 2022-11-25 10:47:52 |
KEBUMEN ON NEWS - Ada pepatah mengatakan hasil tak akan mengkhianati usaha. Dan tak ada alasan bagi siapapun untuk berhenti berusaha. Semangat ini juga dimiliki Ndari, warga Jalan Veteran, Kebumen yang sudah 6 (enam) tahun ini membuka lapak dagangan aneka makanan di...

Batik Tulis Khas Kebumen, Bersaing dengan Gempuran Pengusaha Besar
#UMKM | 2022-11-24 08:40:51 |
KEBUMEN ON NEWS - Jika dulu orang mengenakan batik dianggap jadul atau tidak populer, berbeda dengan saat ini. Batik justru makin dipopulerkan. Apalagi semenjak pemerintah memberikan perhatian lebih terhadap pengrajin batik. Di Kebumen sendiri komitmen Pemkab...

Peduli UMKM, Babinsa Koramil 15/Klirong Lakukan Pendampingan
#UMKM | 2022-11-23 15:33:19 |
KEBUMEN ON NEWS - Peduli dengan kemajuan UMKM di Kabupaten Kebumen, Bintara Pembina Desa atau Babinsa dari Koramil 15/Klirong melakukan pendampingan pada UMKM di wilayahnya, Rabu(23/11/2022). Pendampingan yang dilakukan kali ini yakni pada pelaku UMKM yang membuat ...

Berbisnis Bibit Lele, Maksimalkan Lahan Kosong Menjadi Cuan
#UMKM | 2022-11-16 15:51:38 |
KEBUMEN ON NEWS - Pandemi memang membuat banyak orang kehilangan pekerjaan. Cukup masuk akal, hal tersebut disebabkan banyak perusahaan merugi dan perlu berfikir untuk tetap menjalankan usahanya tanpa pengeluaran besar disaat pemasukan atau omzet menurun drastis. Hal terparah, banyak perusahaan...

Warga Karangkembang Antusias Ikuti Pelatihan Pemasaran Produk
#UMKM | 2022-11-16 10:57:08 |
KEBUMEN ON NEWS - Salah satu kunci keberhasilan dalam bisnis adalah pemasaran. Kemampuan dalam menguasai pemasaran menjadi hal yang penting dikuasai pelaku usaha UMKM. Hal ini sebenarnya juga disadari oleh banyak pelaku usaha, namun rata-rata terjebak pada...

Gembira Dapat Kupon Belanja Gratis, Warga: Semoga Sering Dapat
#UMKM | 2022-11-06 14:50:33 |
KEBUMEN ON NEWS - Rasanya hampir tak ada orang yang tidak bahagia saat mendapatkan doorprize dan semacamnya. Itu juga yang dirasakan beberapa warga Kebumen yang kebetulan sedang berbelanja di Pasar Tumenggungan. Bagaimana tidak bahagia, jatah belanja yang ...