Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

403 Pesilat Ikuti UKT PPS Betako Merpati Putih Cabang Kebumen

Aji

Dibaca 69x

2023-12-25 03:12:11

#

KEBUMEN ON NEWS - 

Ratusan peserta dari berbagai kolat (kelompok latihan) se-Kabupaten kebumen mengikuti Ujian Kenaikan tingkat UKT Perguruan Pencak Silat Beladiri Tangan Kosong (PPS Betako) Merpati Putih Cabang Kebumen.

kegiatan ini Berlangsung selama dua hari 16-17 Desember 2023 di kolat SMKN 1 Kebumen.

Masing-masing peserta diuji sesuai dengan tingkatan/ mulai dari tingkatan dasar satu/  dasar dua dan balik satu. Dengan materi ujian berupa tertulis/ tata gerak serta ujian power berupa pematahan benda keras

Tak hanya ujian kenaikan tingkat/ pada momen ini juga dilangsungkan pengukuhan bagi anggota baru yang bakal bergabung pada perguruan ini.

Untuk memacu semangat para peserta dalam pembukaan UKT kali ini diawali dengan diperagakannya beberapa jurus getaran tutup mata/ serta power pematahan benda keras yang merupakan ciri khas dari perguruan ini.

Dengan adanya PPS Betako Merpati Putih ini diharapkan dapat menjadi wadah untuk menyalurkan bakat para generasi muda agar tidak terjerumus dalam pergaulan negative.

Mulyanto selaku Dewan Guru PPS Betako Merpati Putih Nasional berharap seluruh anggota dapat mencerminkan jatidiri perguruan.

Turut dihadir dalam kegiatan tersebut Serda Iwan Supriyatno selaku Dewan Pelatih Pembina Senior sekaligus anggota TNI Kodim 0709 Kebumen/ Pelatih Kolat cabang kebumen dan segenap sesepuh Merpati Putih.

BERITA LAINNYA


Kisah Ipda Lanjar Jadi Tukang Urut di Kebumen

#Kesehatan

KEBUMEN ON NEWS - Seorang abdi negara di Kebumen dikenal karena kemampuannya di bidang patah...


Eksistensi Pengrajin Cobek Di Kebumen

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Di era modern seperti sekarang ini masyarakat sudah mulai beralih ke blender atau ...


Wisata Alun-Alun Pancasila Kebumen

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Wajah baru Alun-alun Kebumen kini menjadi pusat perhatian masyarakat. Dengan...


Nasi Penggel Kebumen, Saksi Perjuangan Perlawan terhadap Belanda

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Nasi Penggel, makanan tradisional khas Kebumen, bukan hanya menyajikan cita rasa...


UMKM Produksi Peci dan Jas Hujan Desa Karangsari

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Kemajuan desa dapat diukur dari segi tingkat perkemabangan ekonomi warga di desa ...


Wahana Wisata Baru Jetski Menganti

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kini wahana wisata baru Jetski hadir di Menganti Kebumen. SM Jetski merupakan...


Destinasi Baru Wisata Kolam Renang Watugede Sruweng

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Bagi Anda warga Kebumen dan sekitarnya yang ingin mengisi akhir pekan, bisa...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News