Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

Ada Desa Yang Belum Lunas PBB, BPKPD Kebumen Beri Teguran

Hanny Garnet

Dibaca 39x

2022-11-23 15:36:09

#

KEBUMEN ON NEWS - Ada sejumlah desa yang hingga saat ini belum lunas PBB P2. Hal itu terungkap saat berlangsung 'Evaluasi Penanganan PBB-P2 Bulan November 2022 Tahun 2022', Selasa (22/11/2022) di Pendopo Kecamatan Ayah.


Dijelaskan Kepala Subbidang Pendaftaran Pendataan dan Penetapan Pajak Daerah Agus Fendi, ada sejumlah desa yang harus dikejar lagi untuk segera menyelesaikan pelunasan PBB P2. Agus Fendi menyebut ada empat desa, yakni Candirengo, Mangunweni, Demangsari dan Jatijajar.


Pertemuan kali ini juga menghadirkan langsung petugas pungut PBB dari desa yang belum lunas.


"Kami menghimbau agar kepada petugas pungut PBB P2 agar lebih diintensifkan didalam pemungutan," tegas Agus Fendi.


Hal senada juga diungkapkan Camat Ayah Arif Rahmadi juga menyampaikan agar desa yang belum lunas bisa segera menyelesaikan karena baru tercapai realisasi 97,26 %.


"Saya harap untuk PBB di Ayah bisa lunas 100% karena realisasi PBB sampai hari ini baru 97,26 %," harap Arif.


Arif Rahmadi juga menyebut detil jumlah pokok PBB di wilayahnya yakni sebesar Rp2.280.554.680. Sehdangkan realisasi baru mencapai Rp2.218.014.015. Atau kurang Rp62.540.665. 

BERITA LAINNYA


Wisata Mini Ancol Pandankuning Park Petanahan

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Pandan Kuning Park merupakan sebuah tempat wisata baru yang ada di Karanggadung, Kecamatan Petanahan, Kabupaten Kebumen, Provinsi Jawa Tengah. Konsep wisata berupa mini Dufan Ancol dengan banyak wahana. Wisata ini bisa menjadi pilihan saat ingin berlibur bersama...


Obyek Wisata Songging Waterpark Candi Tirta Pelangi

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Obyek Wisata Songging Waterpark Candi Tirta Pelangi yang terletak di Dukuh Kesongging Desa Candiwulan, Kecamatan Adimulyo merupakan destinasi wisata yang berkonsep water park. Destinasi wisata ini cocok untuk liburan bersama keluarga. Wahana wisata ini merupakan...


Destinasi Wisata Baru Mezzo Beach Club Kebumen

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kabupaten Kebumen memiliki berbagai destinasi wisata yang indah dan menarik untuk dikunjungi. Tidak hanya wisata pantai, goa, maupun pegunungan. Kini Kabupaten Kebumen memiliki destinasi wisata baru. Wisata baru di Kebumen ini bernama Mezzo...


Menpora RI Menyaksikan Lomba Pacuan Kuda Ambal

#Olahraga

KEBUMEN ON NEWS - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Ario Bimo Nandito Ariotedjo kembali...


Tradisi Grebeg Syawal Miritpetikusan

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kabupaten Kebumen memiliki banyak tradisi di setiap wilayah, salah satunya seperti Grebeg Syawal atau Grebeg Kidul merupakan tradisi di Kabupaten Kebumen yang diadakan di laut. Tepatnya di laut Miritpetikusan, Kecamatan Mirit, Kabupaten Kebumen. Tradisi Grebeg Syawal di Desa...


Destinasi Wisata Baru Pantai Heppii Ayamputih Buluspesantren

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Wisata pantai merupakan wisata alam yang menyajikan keindahan untuk menghilangkan penat. Keindahan pantai memang tidak ada habisnya, sepanjang dirawat dan dilestarikan. Salah satu destinasi wisata pantai baru yang indah yakni Pantai Heppii terletak di Desa Ayamputih...


Kawasan Wisata Religi Bulupitu

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS -Bulupitu yang merupakan petilasan orang-orang kerajaan menjadi tempat wisata religi yang selalu ramai dikunjungi masyarakat berbagai daerah dari luar Kebumen. Wisata religi Martaban Bulupitu yang berada di Desa Tunjungseto, Kecamatan Kutowinangun,...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News