Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

Budidaya Lebah Klanceng Asal Klirong

nisa setyawati

Dibaca 21x

2024-06-10 08:32:06

#

KEBUMEN ON NEWS - Madu memiliki banyak khasiat terutama bagi kesehatan. Madu diperoleh dari budidaya lebah. Salah satu warga Klirong ebrnama Ali Imron berhasil membudidaya lebah klanceng di rumahnya. Madu yang dihasilkan lebah klanceng biasanya harganay cukup mahal. 

Berawal dari melihat adanya lebah klanceng yang berada disekitar rumah, Ali Imron kemudian mencoba membudidayakan dan berhasil. Hingga kini, dirinya memiliki ratusan kotak koloni lebah klanceng di sekitar pekarangan rumahnya. Dalam setiap bulan lebah klanceng miliknya mampu menghasilkan 20 kilogram madu, tergantung kondisi dan cuaca. Menurutnya, masa yang paling produktif ketika musim kemarau dibadingkan ketika musim penghujan. 

Di tempatnya terdapat 4 jenis lebah klanceng yang menghasilkan madu. Yakni, jenis lebah trigona, lebah dorsata, lebah crana, dan lebah apismelivera. Dan yang paling banyak di budidayakan lebah trigona.

Madu yang dihasilkan dijual hingga seluruh Indonesia. Jadi pemasaran tidak hanya offline tapi juga secara online. Untuk satu kilogram madu yang dihasilkan dijual dengan harga Rp 350.000. Dirinya berharap usahanya semakin dikenal dan maju.

BERITA LAINNYA


Kisah Ipda Lanjar Jadi Tukang Urut di Kebumen

#Kesehatan

KEBUMEN ON NEWS - Seorang abdi negara di Kebumen dikenal karena kemampuannya di bidang patah...


Eksistensi Pengrajin Cobek Di Kebumen

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Di era modern seperti sekarang ini masyarakat sudah mulai beralih ke blender atau ...


Wisata Alun-Alun Pancasila Kebumen

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Wajah baru Alun-alun Kebumen kini menjadi pusat perhatian masyarakat. Dengan...


Nasi Penggel Kebumen, Saksi Perjuangan Perlawan terhadap Belanda

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Nasi Penggel, makanan tradisional khas Kebumen, bukan hanya menyajikan cita rasa...


UMKM Produksi Peci dan Jas Hujan Desa Karangsari

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Kemajuan desa dapat diukur dari segi tingkat perkemabangan ekonomi warga di desa ...


Wahana Wisata Baru Jetski Menganti

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kini wahana wisata baru Jetski hadir di Menganti Kebumen. SM Jetski merupakan...


Destinasi Baru Wisata Kolam Renang Watugede Sruweng

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Bagi Anda warga Kebumen dan sekitarnya yang ingin mengisi akhir pekan, bisa...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News