Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

Festival Kalisat 2024

nisa setyawati

Dibaca 24x

2024-08-16 14:44:33

#

KEBUMEN ON NEWS - Jumat, 16 Agustus 2024 masyarakat padureso ramai ramai turun kesungai untuk mengikuti lomba gogoh ikan yang digelar dalam acara Festival Kalisat. Festival Kalisat sendiri diperingati setiap setahun sekali dengan memanfaatkan agenda ditutupnya pintu waduk Wadaslintang sehingga aliran sungai setempat menjadi surut.

Pada acara tersebut panitia melepas ikan lele sebanyak 50kg untuk dilombakan. Salah satu kegiatan utama dalam festival ini adalah gogoh ikan, yaitu menangkap ikan di Sungai Bedegolan. Dihadiri oleh ratusan orang dari anak anak hingga dewasa terlihat begitu antusias untuk menangkap ikan dan menikmati suasana meriah.

Festival ini juga dimeriahkan dengan 1000 makanan gratis, pentas seni dan juga pasar kuliner. Dengan adanya festival kalisat ini ketua panitia berharap agar masyarakat luas khususnya kebumen bisa menggenal potensi wisata yang ada di padureso dan membuat wisata wisata yang ada dipadureso menjadi lebih ramai pengunjung dan nantinya para umkm yang ada dipadureso juga semakin berkembang.

 

BERITA LAINNYA


Kisah Ipda Lanjar Jadi Tukang Urut di Kebumen

#Kesehatan

KEBUMEN ON NEWS - Seorang abdi negara di Kebumen dikenal karena kemampuannya di bidang patah...


Eksistensi Pengrajin Cobek Di Kebumen

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Di era modern seperti sekarang ini masyarakat sudah mulai beralih ke blender atau ...


Wisata Alun-Alun Pancasila Kebumen

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Wajah baru Alun-alun Kebumen kini menjadi pusat perhatian masyarakat. Dengan...


Nasi Penggel Kebumen, Saksi Perjuangan Perlawan terhadap Belanda

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Nasi Penggel, makanan tradisional khas Kebumen, bukan hanya menyajikan cita rasa...


UMKM Produksi Peci dan Jas Hujan Desa Karangsari

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Kemajuan desa dapat diukur dari segi tingkat perkemabangan ekonomi warga di desa ...


Wahana Wisata Baru Jetski Menganti

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kini wahana wisata baru Jetski hadir di Menganti Kebumen. SM Jetski merupakan...


Destinasi Baru Wisata Kolam Renang Watugede Sruweng

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Bagi Anda warga Kebumen dan sekitarnya yang ingin mengisi akhir pekan, bisa...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News