Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

Gerakan Pangan Murah dan Pasar Mitra Tani di Distapang Kebumen Diserbu Masyarakat

Vita Tsani

Dibaca 27x

2024-05-31 09:26:06

#

KEBUMEN ON NEWS -

Kegiatan gerakan pangan murah-GPM terus diserbu masyarakat. Seperti yang berlangsung di halaman kantor dinas pertanian dan pangan-Distapang kab kebumen jl ronggowarsito pejagoan, jumat 31 mei 2024. Kegiatan dibuka ketua tim penggerak pkk kab kebumen ny iin windarti arif sugiyanto didampingi ketua dwp kebumen kusharyati edi rianto, serta kepala distapang kebumen teguh yuliono.

Iin GPM digelar dalam rangka Stabilisasi Pasokan dan harga pangan. Dengan kegiatan ini diharapkan dapat mengurangi beban pengeluaran masyarakat/ dengan menyediakan pangan stategis dan harga lebih terjangkau.

GPM dibarengkan dengan pasar mitra tani dengan bekerjasama kelompok tani wanita-KWT dari beberapa kecamatan. Berbagai bahan pangan seperti beras SPHP dijual dengan harga 58 ribu rupiah per 5 kg, beras premium 75 ribu rupiah per 5kg, gula pasir lokal 16.500 per kg, dan minyak kita 15  ribu rupiah per botol. Selain itu juga dijual hasil tani dari KWT seperti cabai merah, cabai rawit, sayur mayur, buah buahan, hingga olahan makanan lain.

Dalam kesempatan tersebut juga dibarengkan dengan kegiatan promosi Pangan Beragam Bergizi Seimbang dan Aman-B2SA dan stop boros pangan. Kegiatan promosi B2SA dilaksanakan dengan senam dan makan bersama pangan B2SA berbasis sumber daya lokal.

Kepala distapang mengatakan promosi B2SA untuk Meningkatkan kesadaran dan membudayakan pola konsumsi pangan beragam, bergizi, seimbang, dan aman untuk hidup sehat, aktif, dan produktif kepada masyarakat. Sementara stop boros pangan untuk Memberikan Edukasi kesadaran masyarakat untuk tidak Boros Pangan, dengan cara Menghargai makanan dengan ambil secukupnya ,dan untuk berbagi kepada sesama.

BERITA LAINNYA


Kisah Ipda Lanjar Jadi Tukang Urut di Kebumen

#Kesehatan

KEBUMEN ON NEWS - Seorang abdi negara di Kebumen dikenal karena kemampuannya di bidang patah...


Eksistensi Pengrajin Cobek Di Kebumen

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Di era modern seperti sekarang ini masyarakat sudah mulai beralih ke blender atau ...


Wisata Alun-Alun Pancasila Kebumen

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Wajah baru Alun-alun Kebumen kini menjadi pusat perhatian masyarakat. Dengan...


Nasi Penggel Kebumen, Saksi Perjuangan Perlawan terhadap Belanda

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Nasi Penggel, makanan tradisional khas Kebumen, bukan hanya menyajikan cita rasa...


UMKM Produksi Peci dan Jas Hujan Desa Karangsari

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Kemajuan desa dapat diukur dari segi tingkat perkemabangan ekonomi warga di desa ...


Wahana Wisata Baru Jetski Menganti

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kini wahana wisata baru Jetski hadir di Menganti Kebumen. SM Jetski merupakan...


Destinasi Baru Wisata Kolam Renang Watugede Sruweng

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Bagi Anda warga Kebumen dan sekitarnya yang ingin mengisi akhir pekan, bisa...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News