Mahasiswa Kampus Mengajar 7 Laksanakan Literacy Camp di SDN 02 Sidayu
Firman Wahyu Farudin
Dibaca 209x
2024-05-28 10:07:40

KEBUMEN ON NEWS
Kebumen– Mahasiswa Kampus Mengajar 7 melaksanakan program Literacy Camp di SDN 02 Sidayu pada pertengahan Februari hingga pertengahan Juni tahun 2024
Program ini fokus pada siswa SDN 02 Sidayu, sebagai informasi SDN 02 Sedayu terletak di perbatasan antara Kebumen dan Purwokerto dengan akreditasi A yang masih memerlukan perhatian dalam penguatan literasi dan numerasi.
Kegiatan ini merupakan kolaborasi antara mahasiswa, guru, siswa, dan Saka Bhayangkara dan lima mahasiswa dari berbagai universitas, yaitu Nur Faizah dari Universitas Negeri Yogyakarta, Laela Rahmaniyah M dari Universitas Putra Bangsa, Rr Anggi Ivana Kaulika dari Universitas BSI, Ahmad Faishal dari Universitas Negeri Semarang, dan Firman Wahyu Farudin dari Universitas Sebelas Maret, di bawah bimbingan Drs. Guntur Gunarto, M.Si.
Tujuan program ini sendiri adalah untuk memberikan kesempatan kepada mahasiswa dalam mempertajam kompetensi abad 21, seperti berpikir analitis, penyelesaian masalah, kepemimpinan, manajemen tim, kreativitas, inovasi, serta komunikasi interpersonal melalui aktivitas pengembangan pembelajaran di pendidikan dasar dengan melibatkan pendampingan siswa dengan berbagai aktivitas menarik seperti drumband, lomba tim untuk kelas 1-3, dan kegiatan pos-pos untuk kelas 4-6. Kegiatan diakhiri dengan malam obor dan pentas seni yang dilakukan oleh siswa kelas 4, 5, dan 6.
berkat dukungan Guru di SDN 2 Jatisari acara ini bisa berjalan dengan lancar, para siswa, juga terlihat yang sangat antusias mengikuti tiap aktivitas, diharapkan kegiatan ini dapat meningkatkan kreativitas dan kerjasama tim, serta memberikan pengalaman menginap di sekolah.
TERPOPULER
KONTRIBUTOR TERAKTIF
1 | Reni Arum | (612post) | |
2 | Setiyo nugroho | (189post) | |
3 | Hari Satria Wibowo | (181post) | |
4 | Siska Ayu | (165post) | |
5 | ![]() |
Aji | (115post) |
KHAS KEBUMEN
Teman Hati Kebumen: Spot Nongkrong dan Coworking Space Nyaman di Kota
Mahasiswi Asal Kebumen Berprestasi di Miss Hijab Jawa Tengah 2025
Keberuntungan Warga Tamanwinangun: Menang Mobil Listrik Hadiah dari Bank Jateng!
MAN 1 Kebumen Raih Prestasi Gemilang, Lebih dari Separuh Siswa Kelas XII Lolos PTN Jalur Undangan
BERITA LAINNYA

Moana Fest SMAN 1 Pejagoan: Meriahkan Hari dengan Musik dan Sholawat
#Pendidikan
KEBUMEN ON NEWS - Kemeriahan Moana Fest SMA Negeri 1 Pejagoan berlanjut pada Jumat, 2 Mei ...

PMR SMAN 1 Pejagoan Gelar Donor Darah, Tanamkan Semangat Berbagi
#Pendidikan
KEBUMEN ON NEWS - Palang Merah Remaja (PMR) Abdi Wiratama SMAN 1 Pejagoan kembali sukses menggelar...

Menikmati Bubur Pak Pri, Sarapan Unik di Kebumen
#UMKM
KEBUMEN ON NEWS - Bubur seringkali menjadi pilihan utama untuk sarapan, dan di Kabupaten Kebumen,...

MTs Yapika Kebumen Juara 1 Lomba GUSI BERSI 2025: Kolaborasi Guru dan Siswa Berhasil Torehkan Prestasi Nasional
#Khas Kebumen
KEBUMEN ON NEWS - MTs Yapika berhasil meraih prestasi membanggakan dengan menjadi juara pertama...

Bakti Sosial Meriahkan Peringatan Hari Buruh di Kebumen
#Sosial
KEBUMEN ON NEWS - Sebanyak 500 peserta mengikuti kegiatan bakti kesehatan, donor darah, dan bakti...

Teman Hati Kebumen: Spot Nongkrong dan Coworking Space Nyaman di Kota
#Khas Kebumen
KEBUMEN ON NEWS - Sekarang, mencari tempat nongkrong dan bekerja yang nyaman di Kebumen bukan lagi...

Panen Raya dan Budaya: Merayakan Hasil Pertanian dan Tradisi Lokal
#Pendidikan
KEBUMEN ON NEWS - SMA Negeri 1 Kutowinangun menggelar Panen Raya P-5 (Proyek Penguatan Profil...