Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

Pembangunan Jalan Rabat Beton Jalan Semondo - Kecepit Desa Wonoyoso Diklaim Bermutu

Setiyo Budi Eriyanto

Dibaca 169x

2019-12-04 15:56:11

#

KEBUMEN ON NEWS - Pemerintah Desa (Pemdes) Wonoyoso benar-benar memanfaatkan dana desa untuk peningkatan ekonomi masyarakat. Pembangunan rabat beton di Desa Wonoyoso, Kec Kuwarasan tepatnya di jalan desa Semondo - Kecepit Rt 02 Rw 01 dilakukan secara resmi tanggal 04 Desember 2019, kegiatan ini berlangsung selama kurang lebih 2 bulan dengan anggaran kurang lebih Rp. 270.000.000.

Kepala Desa Wonoyoso, Imam Maskuri mengatakan, pihanya akan terus meningkatkan pembangunan infrastruktur di desa. Saat ini pihaknya memperbaiki jalan utama yang merupakan jalan rabat beton dengan panjang kurang lebih 270 meter.

Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa atau disingkat (APB Desa) Tahun Anggaran 2019 dengan tinggi 20 cm, lebar 3 meter dan panjang 270 Meter. Informasi ini bertujuan agar masyarakat dapat mengontrol dan atau mengawasi adanya jalannya pembangunan desa, sehingga harapannya akan mampu memberikan masukan, saran atau kritik yang membangun sehingga penyelewengan penggunaan Anggaran Dana Desa dapat diminimalisir sehingga Desa membangun secara baik dan nyata dapat terwujud.

Secara Keseluruhan hampir 20 orang yang ikut berpartisipasi dalam melaksanakan pembangunan rabat beton tersebut, dengan tingginya masyarakat yang ikut berpartisipasi nantinya diharapkan dapat memelihara Jalan Semondo - Kecepit tersebut.


"Demikian seperti dilaporkan oleh Setiyo Budi Eriyanto dari Desa Wonoyoso Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen kepada Tim Liputan Kebumen On News."

BERITA LAINNYA


Kisah Ipda Lanjar Jadi Tukang Urut di Kebumen

#Kesehatan

KEBUMEN ON NEWS - Seorang abdi negara di Kebumen dikenal karena kemampuannya di bidang patah...


Eksistensi Pengrajin Cobek Di Kebumen

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Di era modern seperti sekarang ini masyarakat sudah mulai beralih ke blender atau ...


Wisata Alun-Alun Pancasila Kebumen

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Wajah baru Alun-alun Kebumen kini menjadi pusat perhatian masyarakat. Dengan...


Nasi Penggel Kebumen, Saksi Perjuangan Perlawan terhadap Belanda

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Nasi Penggel, makanan tradisional khas Kebumen, bukan hanya menyajikan cita rasa...


UMKM Produksi Peci dan Jas Hujan Desa Karangsari

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Kemajuan desa dapat diukur dari segi tingkat perkemabangan ekonomi warga di desa ...


Wahana Wisata Baru Jetski Menganti

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kini wahana wisata baru Jetski hadir di Menganti Kebumen. SM Jetski merupakan...


Destinasi Baru Wisata Kolam Renang Watugede Sruweng

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Bagi Anda warga Kebumen dan sekitarnya yang ingin mengisi akhir pekan, bisa...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News