Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

Pembinaan TP -PKK Desa Jatipurus

Adi Setia Irawan

Dibaca 323x

2018-10-24 10:07:00

#

KEBUMEN ON NEWS - Untuk mempelancar roda Pemerintahan Desa Jatipurus dari berbagai bidang salah satunya bidang pembinaan yang sudah tertera dalam APBDes 2018 khususnya untuk TP- PKK melaksanakan pelatihan tata rias dan memasak bagi Pengurus PKK dan masyarakat yang bisa dan mampu dalam mengikuti pelatihan tersebut.

Pelaksanaan pelatihan tata rias dan memasak dilaksanakan selama dua hari pada tanggal 19-20 Oktober 2018. Untuk pelaksanaan tata rias dilaksanakan pada hari Jumat di Aula Balai Desa Jatipurus pada jam 08:00 - 12:00 WIB. Para peserta pelatihan sangat antusias dalam mengikuti pelatihan tersebut. Dari 20 Peserta yang hadir ada salah satu peserta yang mengatakan hal semacam ini harus selalu diadakan, karena di Jatipurus ada salah satu warga yang bisa dan mampu untuk melakukan tata rias hanya karena kekurangan modal jadi hal semacam ini tidak bisa berjalan sendiri.

Sabtu, 20/10 di hari libur pun ibu - ibu PKK tetap semangat dalam melaksanakan pelatihan, kali ini pelatihan memasak. Di dapur sudah menjadi kebiasaan untuk ibu - ibu dalam memasak, tetapi kali ini berbeda dengan yang dimasak ibu - ibu pada umumnya di rumah yaitu membuat roti. (admin/asi)

"Demikian seperti dilaporkan oleh Adi Setia Irawan dari Desa Jatipurus Kecamatan Poncowarno Kabupaten Kebumen kepada Tim Liputan Kebumen On News."

BERITA LAINNYA


Kisah Ipda Lanjar Jadi Tukang Urut di Kebumen

#Kesehatan

KEBUMEN ON NEWS - Seorang abdi negara di Kebumen dikenal karena kemampuannya di bidang patah...


Eksistensi Pengrajin Cobek Di Kebumen

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Di era modern seperti sekarang ini masyarakat sudah mulai beralih ke blender atau ...


Wisata Alun-Alun Pancasila Kebumen

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Wajah baru Alun-alun Kebumen kini menjadi pusat perhatian masyarakat. Dengan...


Nasi Penggel Kebumen, Saksi Perjuangan Perlawan terhadap Belanda

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Nasi Penggel, makanan tradisional khas Kebumen, bukan hanya menyajikan cita rasa...


UMKM Produksi Peci dan Jas Hujan Desa Karangsari

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Kemajuan desa dapat diukur dari segi tingkat perkemabangan ekonomi warga di desa ...


Wahana Wisata Baru Jetski Menganti

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kini wahana wisata baru Jetski hadir di Menganti Kebumen. SM Jetski merupakan...


Destinasi Baru Wisata Kolam Renang Watugede Sruweng

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Bagi Anda warga Kebumen dan sekitarnya yang ingin mengisi akhir pekan, bisa...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News