Segarnya Kuah Tekwan Sinar Senayan Kebumen
Reni Arum
Dibaca 213x
2024-11-09 12:04:25
KEBUMEN ON NEWS - Tekwan adalah penganan khas Palembang yang terbuat dari campuran daging ikan dan tapioka, yang dibentuk berupa bulatan kecil-kecil, dan disajikan dalam kuah udang dengan rasa yang khas. Biasanya pelengkap tekwan adalah sohun, irisan bengkoang dan jamur, serta ditaburi irisan daun bawang, seledri, dan bawang goreng.
Satu mangkok Tekwan memiliki kandungan gizi seperti energi 224 kkal, lemak 6,39 gram, lemak jenuh 1,799 gram, lemak tak jenuh ganda 1,492 gram, lemak tak jenuh tunggal 2,112 gram, kolesterol 89 miligram, protein 16,72 gram, karbohidrat 24,03 gram, serat 1,5 gram, gula 9,04 gram, sodium 447 miligram, kalium 373 miligram. Makanan ini halal dikonsumsi oleh umat muslim karena menggunakan bahan-bahan yang baik dan halal.
Cara Membuat Tekwan cukup mudah pertama campur semua bahan tekwan kecuali tepung sagu. Haluskan dengan blender atau food processor. Campur adonan tekwan dengan tepung sagu. Uleni hingga mudah disendoki. Didihkan air dengan sedikit minyak dan garam. Sendoki adonan, bentuk bulat-bulat. Rebus hingga tekwan mengapung dan matang. Angkat dan tiriskan. Lakukan sampai adonan habis. Cara Membuat Kuah Tekwan tinggal yumis bumbu halus. Tambahkan udang, tumis sebentar hingga berubah warna. Tambahkan kecap, aduk rata. Rebus air, masukkan bumbu tumis dan udang. Masak hingga mendidih. Tambahkan jamur kuping, bengkoang, dan sedap malam. Tambahkan garam, gula, dan lada. Koreksi rasa. Siapkan mangkok. Sajikan Tekwan dengan bahan pelengkap, lalu siram dengan kuah.
Bagi yang ingin menikmati gurihnya tekwan bisa datang ke Sinar Senayan Kutosari Kebumen. Langsung coba aja ke sana.
TERPOPULER
Maqom Aroengbinang Kuwarisan: Jejak Sejarah dan Spirit Leluhur di Kutowinangun
#Khas Kebumen
dibaca 1848 X
KONTRIBUTOR TERAKTIF
| 1 | Reni Arum | (712post) | |
| 2 | Setiyo nugroho | (189post) | |
| 3 | Hari Satria Wibowo | (181post) | |
| 4 | Siska Ayu | (165post) | |
| 5 | ![]() |
Arya | (154post) |
KHAS KEBUMEN
Sambal Gami Resto Kebumen, Surganya Pecinta Pedas dengan Pilihan Sambal Khas Nusantara
Nasi Penggel Pak Melan: Sarapan Khas Kebumen dengan Sensasi Nasi Bulat Legendaris
Angkringan Mukti Kebumen, Hadirkan Suasana Santai dan Kuliner Tradisional Favorit Masyarakat
Es Dewa Duren & Mie Yamin, Destinasi Kuliner Favorit Baru di Kebumen
BERITA LAINNYA
Lesehan Warung Bamboe Kebumen, Favorit Keluarga dengan Cita Rasa Nusantara
#Khas Kebumen
KEBUMEN - Lesehan Warung Bamboe Kebumen menjadi salah satu destinasi kuliner favorit masyarakat untuk menikmati waktu santap bersama keluarga. Mengusung konsep lesehan khas Jawa, tempat makan ini menawarkan suasana nyaman dan santai yang cocok untuk berbagai kalangan, mulai dari keluarga hingga...
Sambal Gami Resto Kebumen, Surganya Pecinta Pedas dengan Pilihan Sambal Khas Nusantara
#Khas Kebumen
KEBUMEN ON NEWS - Bagi pencinta cita rasa pedas, Sambal Gami Resto Kebumen menjadi salah satu destinasi kuliner yang layak dikunjungi. Tempat makan ini dikenal dengan aneka pilihan sambal khas yang disajikan bersama menu sederhana namun menggugah selera. Sambal Gami Resto beralamat di ...
Nasi Penggel Pak Melan: Sarapan Khas Kebumen dengan Sensasi Nasi Bulat Legendaris
#Khas Kebumen
KEBUMEN ON NEWS - Pejagoan, Kebumen – Pagi hari di Kabupaten Kebumen identik dengan hidangan lokal yang sederhana namun kaya cita rasa, salah satunya adalah Nasi Penggel. Di antara penjual nasi penggel yang ada, Nasi Penggel Pak Melan di Jl. KH Ahmad Dahlan, Depok, Pejagoan, Kebumen menjadi...
Angkringan Mukti Kebumen, Hadirkan Suasana Santai dan Kuliner Tradisional Favorit Masyarakat
#Khas Kebumen
Kebumen – Suasana makan tradisional yang sederhana dan penuh keakraban dapat dirasakan di Angkringan Mukti Kebumen. Tempat kuliner ini menjadi salah satu pilihan masyarakat untuk bersantai sambil menikmati hidangan khas angkringan yang dikenal ramah di kantong dan dekat dengan budaya...
Es Dewa Duren & Mie Yamin, Destinasi Kuliner Favorit Baru di Kebumen
#Khas Kebumen
KEBUMEN ON NEWS - Dunia kuliner Kebumen terus berkembang dengan hadirnya berbagai tempat makan yang menawarkan cita rasa unik dan menggugah selera. Salah satunya adalah Es Dewa Duren & Mie Yamin, yang kini menjadi destinasi favorit masyarakat, khususnya bagi pecinta...
Sambel Juara, Spesialis Nasi Daun Jeruk yang Jadi Primadona Kuliner Malam di Kebumen
#Khas Kebumen
KEBUMEN ON NEWS - Pecinta kuliner malam di Kebumen kini memiliki pilihan favorit yang semakin populer, yakni Sambel Juara, spesialis nasi daun jeruk dengan cita rasa khas dan menu yang kian komplet. Tempat makan ini berhasil menjadi top of mind masyarakat saat mencari sajian pedas dan...
Bakmie di Kebumen Kota Curi Perhatian Pecinta Kuliner
#Khas Kebumen
KEBUMEN ON NEWS - Kabar gembira bagi pecinta bakmie di Kebumen. Toko Bakmie Bersama, salah satu tempat makan favorit di Kebumen Kota, resmi menghadirkan menu baru yang langsung menarik perhatian penikmat kuliner. Beragam inovasi menu ditawarkan untuk memberikan pengalaman rasa yang...
