Tak Hanya Manis, Mille Crepes Kie Kue Juga Laris Manis
Siska Ayu
Dibaca 37x
2023-10-26 10:05:03
KEBUMEN ON NEWS - Yuliana, Ibu rumah tangga berusia 22 tahun berhasil menangkap peluang dengan berjualan makanan yang sedang viral, kala itu ia mencoba peruntungan dengan membuat mille crepes.
Siapa sangka hanya bermodalkan coba-coba mille crepes yang dibuat berdasarkan resep di internet hingga dimodifikasi mampu membuat usaha ini dikenal banyak konsumen.
Awalnya Yuliana menwarkan pada kerabat dekatnya untuk mencobanya, mendapat respon yang positif, Yuliana pun mulai mempromosikanya di media sosial.
Bagai gayung bersambut rupanya teman-teman di media sosial membuat Yuliana menjadi lebih bersemangat. Pesanan mille crepes dan berbagai kue buatannya mulai laku di pasaran. Ia pun mendapat orderan dari sejumlah teman.
“Kalau saya sendiri awal memulai usaha karena iseng-iseng nyoba bikin kue yang lagi viral, karena kebetulan waktu itu resepnya bisa ditemukan di internet kemudia saya modifikasi dari segi rasa dan bahan yang berkualitas. Setelah dicoba rasanya lumayan, disitu mulai saya tawarkan ke orang terdekat hingga jadi ide jualan sampe sekarang. Bahkan kalau sesekali saya libur karena kesibukan, ternyata pelanggan saya nyariin,” tutur Yuliana saat diwawancara kontributor Kamis (26/10/2023).
TERPOPULER
KONTRIBUTOR TERAKTIF
1 | nisa setyawati | (292post) | |
2 | Setiyo nugroho | (189post) | |
3 | Hari Satria Wibowo | (181post) | |
4 | Siska Ayu | (165post) | |
5 | Aji | (115post) |
BERITA LAINNYA
Kisah Ipda Lanjar Jadi Tukang Urut di Kebumen
#Kesehatan
KEBUMEN ON NEWS - Seorang abdi negara di Kebumen dikenal karena kemampuannya di bidang patah...
Eksistensi Pengrajin Cobek Di Kebumen
#UMKM
KEBUMEN ON NEWS - Di era modern seperti sekarang ini masyarakat sudah mulai beralih ke blender atau ...
Wisata Alun-Alun Pancasila Kebumen
#Khas Kebumen
KEBUMEN ON NEWS - Wajah baru Alun-alun Kebumen kini menjadi pusat perhatian masyarakat. Dengan...
Nasi Penggel Kebumen, Saksi Perjuangan Perlawan terhadap Belanda
#Pariwisata
KEBUMEN ON NEWS - Nasi Penggel, makanan tradisional khas Kebumen, bukan hanya menyajikan cita rasa...
UMKM Produksi Peci dan Jas Hujan Desa Karangsari
#UMKM
KEBUMEN ON NEWS - Kemajuan desa dapat diukur dari segi tingkat perkemabangan ekonomi warga di desa ...
Wahana Wisata Baru Jetski Menganti
#Pariwisata
KEBUMEN ON NEWS - Kini wahana wisata baru Jetski hadir di Menganti Kebumen. SM Jetski merupakan...
Destinasi Baru Wisata Kolam Renang Watugede Sruweng
#Pariwisata
KEBUMEN ON NEWS - Bagi Anda warga Kebumen dan sekitarnya yang ingin mengisi akhir pekan, bisa...