Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

RSU Purbowangi Gelar Pemeriksaan Mata dan Deteksi Dini Glaukoma Secara Gratis

Setiyo

Dibaca 6x

2024-03-21 11:52:19

#

KEBUMEN ON NEWS - 

RSU Purbowangi memperingati Pekan Glaukoma Sedunia 2024 dengan bakti sosial pemeriksaan mata dan screening glaukoma secara gratis. Pemeriksaan dilakukan dengan jemput bola, seperti pada Minggu, 10 Maret 2014, RSU purbowangi melakukan pemeriksaan mata dan screening glaukoma di Masjid Jami Baiturahman Desa Banjareja Kuwarasan. Kegiatan ini bebarengan dengan acara Tablig Akbar menyambut Ramadan 1415 H.

Dokter Kharisma SPM didampingi Dokter April Rahmawati menyampaikan, faktor utama glaukoma adalah usia lebih dari 40 tahun dan faktor keturunan, serta faktor lain seperti pernah jatuh atau kena benturan dan yang paling berbahanya adalah karena penyakit gula. Mata kabur atau lebih parahnya kebutaan yang diakibatkan oleh glaukoma sulit disembuhkan. Glaukoma pada mata bisa dicegah dengan deteksi sedini mungkin.

Direktur RSU Burbowangi Dokter Budi Satrio menyampaikan, tema pekan Glaukoma tahun ini adalah "Bersatu Untuk Dunia Bebas Glaukoma". Glaukoma harus menjadi perhatian semua pihak karena penyakit ini meru pakan penyebab nomor satu kebutaan secara permanen, bahkan dikenal sebagai pencuri penglihatan yang menyebabkan kebutaan pada kedua mata. Karena itu diperlukan kepedulian dan kewaspadaan dengan deteksi dini dan edukasi mengenai Glaukoma dan pencegahannya.

BERITA LAINNYA


Wisata Mini Ancol Pandankuning Park Petanahan

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Pandan Kuning Park merupakan sebuah tempat wisata baru yang ada di Karanggadung, Kecamatan Petanahan, Kabupaten Kebumen, Provinsi Jawa Tengah. Konsep wisata berupa mini Dufan Ancol dengan banyak wahana. Wisata ini bisa menjadi pilihan saat ingin berlibur bersama...


Obyek Wisata Songging Waterpark Candi Tirta Pelangi

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Obyek Wisata Songging Waterpark Candi Tirta Pelangi yang terletak di Dukuh Kesongging Desa Candiwulan, Kecamatan Adimulyo merupakan destinasi wisata yang berkonsep water park. Destinasi wisata ini cocok untuk liburan bersama keluarga. Wahana wisata ini merupakan...


Destinasi Wisata Baru Mezzo Beach Club Kebumen

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kabupaten Kebumen memiliki berbagai destinasi wisata yang indah dan menarik untuk dikunjungi. Tidak hanya wisata pantai, goa, maupun pegunungan. Kini Kabupaten Kebumen memiliki destinasi wisata baru. Wisata baru di Kebumen ini bernama Mezzo...


Menpora RI Menyaksikan Lomba Pacuan Kuda Ambal

#Olahraga

KEBUMEN ON NEWS - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Ario Bimo Nandito Ariotedjo kembali...


Tradisi Grebeg Syawal Miritpetikusan

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kabupaten Kebumen memiliki banyak tradisi di setiap wilayah, salah satunya seperti Grebeg Syawal atau Grebeg Kidul merupakan tradisi di Kabupaten Kebumen yang diadakan di laut. Tepatnya di laut Miritpetikusan, Kecamatan Mirit, Kabupaten Kebumen. Tradisi Grebeg Syawal di Desa...


Destinasi Wisata Baru Pantai Heppii Ayamputih Buluspesantren

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Wisata pantai merupakan wisata alam yang menyajikan keindahan untuk menghilangkan penat. Keindahan pantai memang tidak ada habisnya, sepanjang dirawat dan dilestarikan. Salah satu destinasi wisata pantai baru yang indah yakni Pantai Heppii terletak di Desa Ayamputih...


Kawasan Wisata Religi Bulupitu

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS -Bulupitu yang merupakan petilasan orang-orang kerajaan menjadi tempat wisata religi yang selalu ramai dikunjungi masyarakat berbagai daerah dari luar Kebumen. Wisata religi Martaban Bulupitu yang berada di Desa Tunjungseto, Kecamatan Kutowinangun,...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News