Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

RSU Purbowangi Gelar Pemeriksaan Mata dan Deteksi Dini Glaukoma Secara Gratis

Setiyo nugroho

Dibaca 31x

2024-03-21 11:52:19

#

KEBUMEN ON NEWS - 

RSU Purbowangi memperingati Pekan Glaukoma Sedunia 2024 dengan bakti sosial pemeriksaan mata dan screening glaukoma secara gratis. Pemeriksaan dilakukan dengan jemput bola, seperti pada Minggu, 10 Maret 2014, RSU purbowangi melakukan pemeriksaan mata dan screening glaukoma di Masjid Jami Baiturahman Desa Banjareja Kuwarasan. Kegiatan ini bebarengan dengan acara Tablig Akbar menyambut Ramadan 1415 H.

Dokter Kharisma SPM didampingi Dokter April Rahmawati menyampaikan, faktor utama glaukoma adalah usia lebih dari 40 tahun dan faktor keturunan, serta faktor lain seperti pernah jatuh atau kena benturan dan yang paling berbahanya adalah karena penyakit gula. Mata kabur atau lebih parahnya kebutaan yang diakibatkan oleh glaukoma sulit disembuhkan. Glaukoma pada mata bisa dicegah dengan deteksi sedini mungkin.

Direktur RSU Burbowangi Dokter Budi Satrio menyampaikan, tema pekan Glaukoma tahun ini adalah "Bersatu Untuk Dunia Bebas Glaukoma". Glaukoma harus menjadi perhatian semua pihak karena penyakit ini meru pakan penyebab nomor satu kebutaan secara permanen, bahkan dikenal sebagai pencuri penglihatan yang menyebabkan kebutaan pada kedua mata. Karena itu diperlukan kepedulian dan kewaspadaan dengan deteksi dini dan edukasi mengenai Glaukoma dan pencegahannya.

BERITA LAINNYA


Kisah Ipda Lanjar Jadi Tukang Urut di Kebumen

#Kesehatan

KEBUMEN ON NEWS - Seorang abdi negara di Kebumen dikenal karena kemampuannya di bidang patah...


Eksistensi Pengrajin Cobek Di Kebumen

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Di era modern seperti sekarang ini masyarakat sudah mulai beralih ke blender atau ...


Wisata Alun-Alun Pancasila Kebumen

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Wajah baru Alun-alun Kebumen kini menjadi pusat perhatian masyarakat. Dengan...


Nasi Penggel Kebumen, Saksi Perjuangan Perlawan terhadap Belanda

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Nasi Penggel, makanan tradisional khas Kebumen, bukan hanya menyajikan cita rasa...


UMKM Produksi Peci dan Jas Hujan Desa Karangsari

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Kemajuan desa dapat diukur dari segi tingkat perkemabangan ekonomi warga di desa ...


Wahana Wisata Baru Jetski Menganti

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kini wahana wisata baru Jetski hadir di Menganti Kebumen. SM Jetski merupakan...


Destinasi Baru Wisata Kolam Renang Watugede Sruweng

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Bagi Anda warga Kebumen dan sekitarnya yang ingin mengisi akhir pekan, bisa...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News