Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

RUMAH TIDAK LAYAK HUNI ? di Desa Plumbon Masih Cukup Banyak ?

Sardi Anwar

Dibaca 731x

2017-12-08 13:10:40

#

KEBUMEN ON NEWS - RTLH (Rumah Tidak Layak Huni ) kalau membaca kalimat tersebut terbayang suatu kondisi rumah yang berantakan, tidak sehat, kotor, lantai masih tanah, dinding rapuh dan terbuat dari gedeg atau kayu lapuk dan belum permanen. Pemiliknya adalah Rumah Tangga Miskin (RTM) atau Rumah Tangga Kurang mampu. Benarkah Mereka Miskin?, benarkah mereka Kurang mampu? untuk menjawab pertanyaan ini perlu pengkajian dalam dan survey lapangan untuk mengetahui kenapa para pemilik Rumah ini tidak bisa " mau " membangun Rumahnya agar lebih Sehat dan Layak Huni.
Pemerintah dan Swasta (Organisasi Masyarakat) terus berupaya untuk mengurangi bahkan menghilangkan dari muka bumi ini rumah-rumah yang masuk dalam katagori "RTLH" Dengan berbagi macam Program, contoh yang dari Anggaran Pusat dengan Nama BSPS,dari Propinsi dengan nama Bansos RTLH dan P2MKM Propinsi,dari Kabupaten dengan nama P2MKM Kabupaten,dari Baznas/Bazda dengan nama Bansos Pemugaran Rumah Tidak Layak Huni.bahkan dari Organisasi Masyarakat atau Komunitas Masyarakat bahu membahu menghilangkan "RTLH " tujuanya hanya satu mengentaskan kemiskinan atau membantu mereka yang kurang sejahtera(Miskin )
Pusat dan Propinsi  mempunyai data dari hasil PBDT tahun 2015 yang jumlahnya sekala Nasional puluhan Juta RTLH ,Kabupaten Khusus Kabupaten Kebumen Mempunyai Data yaitu  DATA BASE RTLH pendataan tahun 2015 dan Update tahun 2016 yang juga jumlahnya Puluhan Ribu,di masing -masing Desa Juga mempunyai Data Base Rumah Tidak Layak Huni yang jumlahnya puluhan bahkan ratusan.
Desa Plumbon Data yang dimiliki dari data PBDT  sebanyak 353 Rumah Tidak Layak ( tahun 2015 ) dan dari Data Base  Rumah  Desa sebanyak 183 Rumah( tahun 2016).

Ditahun 2017 ini Desa Plumbon mendapatkan bantuan RTLH bagi RTM sebanyak :

1. Dari APBD Kabupaten  P2MKM kabupaten Kebumen =2 Rumah

2. Dari  APBD Propinsi Bansos RTLH Propinsi sebanyak = 45 Rumah

3.Dari APBdes Desa Plumbon sebanyak = 10 Rumah

kalau melihat data tersebut di Desa Plumbon Masih ada 126 Rumah Tidak Layak huni kalau setiap tahun Desa mendapatkan bantuan dan APBdes  60 Unit Rumah beraarti dalam kurun waktu 2 tahun  Desa Plumbon Tuntas RLTH, Musnah Sudah RTLH dari Bumi PLUMBON.


"Demikian seperti dilaporkan oleh Sardi dari Desa Plumbon Kecamatan Karangsambung Kabupaten Kebumen kepada Tim Liputan Kebumen On News."

BERITA LAINNYA


Donor Darah di Masjid Jami' Baiturrahman Kaleng, Puring saat ramadhan

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Kegiatan donor darah yang diadakan di Masjid Jami' Baiturrahman Kaleng, Puring, pada Selasa (4/3) berlangsung sukses. Acara yang digelar pada pukul 17.00 hingga 21.00 WIB ini berhasil mengumpulkan 12 kantong darah dari para pendonor. Pelaksanaan donor darah kali ini...


Galeri Geopark Kebumen Tetap Buka Selama Ramadhan, Gratis untuk Umum

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - 3 Maret 2025 Bagi masyarakat yang ingin berwisata edukasi selama bulan Ramadhan, Galeri Geopark Kebumen tetap beroperasi dan dapat dikunjungi secara gratis. Terletak di lingkungan Perpustakaan Daerah (Perpusda) Kebumen, galeri ini menyajikan berbagai...


Warga Desa Banjararjo Gelar Tradisi Sa'banan Menjelang Ramadan

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Warga Desa Banjararjo kembali menggelar tradisi tahunan Sa'banan sebagai bentuk rasa syukur menjelang bulan suci Ramadan. Kegiatan ini berlangsung pada 25 Februari 2025 dengan berbagai prosesi adat, termasuk pemotongan kambing dan pembuatan tumpeng untuk kenduri. Seluruh warga ...


Warga Rowosari Sambut Baik Kedatangan BPBD Kebumen

#Lingkungan Hidup

KEBUMEN ON NEWS -  Warga Desa Rowosari, Kecamatan Bonorowo, menyambut baik kedatangan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kebumen yang memberikan sosialisasi terkait penanganan eceng gondok di aliran drainase Kalirowo. Selama beberapa bulan terakhir, eceng gondok...


Pawai ta’aruf menyambut bulan ramadhan 1446 H

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS -  Pawai ta’aruf dalam rangka menyambut bulan ramadhan 1446H yang digelar masjid nurul falaah desa kedungpuji kecamatan gombong berlangsung meriah, kamis 27 februari 2025. Tak kurang dari 800 warga ikuti pawai yang mengambil start finish halaman masjid nurul falaah...


Gets Fun Swimming Competition II Tahun 2025

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Memeriahkan hut ke 6 klub renang "Gets Swimming" menggelar Gets Fun Swimming Competition II Tahun 2025 "Friendship To Victory", di Kolam Renamg GOSI Kebumen, Kamis 27 Februari 2025. Kompetisi diikuti 16 klub renang baik yang berasal dari kebumen dan purworejo dengan ...


Lomba Kreativitas dan Inovasi Masyarakat ( krenova ) tahun 2025

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS -  Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah ( Bappeda ) kabupaten Kebumen akan menyelenggarakan lomba Kreativitas dan Inovasi Masyarakat ( krenova ) tahun 2025. Sebagai tahap awal dilaksanakan Sosialisasi tahapan lomba, sosialisasi tahapan lomba dilaksanakan di pendopo...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News