Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

# PENDIDIKAN


1.000 Anak Didik Ibnu Abbas kebumen Latihan Manasik Haji

#PENDIDIKAN | 2024-01-24 14:31:04 | Setiyo

KEBUMEN ON NEWS - Tak kurang dari 1.000 anak didik KBIT TKIT SDIT hingga SMPIT dibawah naungan yayasan Ibnu Abbas Kebumen, mengikuti latihan manasik haji di Alun-alun Pancasila Kebumen pada Rabu, 17 Januari 2024. Kegiatan yang mengambil tema 'menumbuhkan semangat berhaji, menguatkan...


Gebyar Akhir Tahun SDN 1 Wonorejo Karanganyar

#PENDIDIKAN | 2023-12-25 03:11:53 | Aji

KEBUMEN ON NEWS -  SD N 1 Wonorejo Kecamatan Karanganyar Sabtu 16 Desember 2023 Melaksanakan Gebyar akhir tahun 2023. Gelar akhir tahun meliputi Gelar Karya Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5)  Market Day dan sekaligus Peringatan hari Ibu tahun 2023. Kepala SD N...


Pendidikan wawasan kebangsaan (Wasbang) harus ditanamkan sejak dini untuk membentuk karakter serta generasi penerus bangsa yang berprestasi dan unggul

#PENDIDIKAN | 2023-12-21 03:13:32 | KHAFIDUROHMAN

KEBUMEN ON NEWS - Dalam upaya meningkatkan wawasan kebangsaan dan karakter siswa di SD Negeri Ambalkliwonan, guru Bahasa Indonesia, Ibu Maria Dewi, turut aktif dengan melibatkan anggota TNI, Peltu Agus Wijayanto, dalam kegiatan Wasbang. Peltu Agus Wijayanto, sebagai perwakilan dari Koramil...


SD N 1 Wonorejo Ma'rifah melaksanakan Gebyar akhir tahun 2023

#PENDIDIKAN | 2023-12-19 03:18:12 | Setiyo

KEBUMEN ON NEWS - SD N 1 Wonorejo Kecamatan Karanganyar Sabtu 16 Desember 2023 Melaksanakan Gebyar akhir tahun 2023. Gelar akhir tahun meliputi Gelar Karya Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) Market Day dan sekaligus Peringatan hari Ibu tahun 2023. Kepala SD N 1...


Gelar Market Day Kewirausahaan, SDN 2 Karangsari Kebumen Tampilkan Makanan Tradisonal

#PENDIDIKAN | 2023-12-19 03:16:51 | Aji

KEBUMEN ON NEWS -  Dalam rangka penerapan Projek Penguatan Profile Pelajar Pancasila (P5) SDN 2 Karangsari Kebumen menggelar Market Day Kewirausahaan. Program ini para siswa dikenalkan sejumlah makanan dan minuman tradisional berbahan alami dari lingkungan...


MI Ma'arif Surotrunan Bekali Guru dengan Wokshop Pemanfaatan Quizizz

#PENDIDIKAN | 2023-11-21 09:38:17 | Muhammad Nasikhin

KEBUMEN ON NEWS - Tingkatkan kompetensi guru di abad 21, MI Ma'arif Surotrunan Alian membekali guru dengan Workshop Pemanfaatan Quizizz yang diselenggarakan pada hari Rabu (15/11/2023) sampai dengan Sabtu (18/11/2023)  Workshop digelar di Ruang Multimedia MI Ma'arif Surotrunan...


Doa Bersama MTs Negeri 7 Kebumen untuk Kaum Muslim Palestina

#PENDIDIKAN | 2023-11-20 08:49:18 | KHAFIDUROHMAN

KEBUMEN ON NEWS - Seluruh civitas akademika Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri 7 Kebumen mengikuti doa bersama dan aksi solidaritas untuk kaum muslimin Palestina yang sedang dilanda konflik dengan Israel. Kegiatan yang dilaksanakan hari Jumat (17/11) ini dipusatkan di halaman...


Tingkatkan Literasi Siswa, Mahasiswa Kampus Mengajar Gandeng Disarpus Kabupaten Kebumen

#PENDIDIKAN | 2023-11-17 08:56:26 | Aji

KEBUMEN ON NEWS - Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Indonesia, serta instansi-instansi pendidikan di bawahnya terus berupaya meningkatkan  minat baca dan literasi para generasi muda. Adanya program Kampus Mengajar diharapkan sebagai salah satu...


Kegiatan PMR Rutin di SD Negeri Tegalretno

#PENDIDIKAN | 2023-11-16 09:21:24 | KHAFIDUROHMAN

KEBUMEN ON NEWS - Pada Jumat, (10/11/2023), SD Negeri Tegalretno menyelenggarakan kegiatan ekstrakulikuler PMR rutin yang menghadirkan Fadhilah Zaidah dan juga Heni Riyanti dari KSR PMI Kebumen, sebagai narasumber. Tujuan kegiatan ini adalah untuk memfasilitasi anggota PMR dalam meningkatkan...


UKM Jurnalistik Universitas Putra Bangsa Kebumen Menggelar Workshop Editing Video dan Desain Grafis

#PENDIDIKAN | 2023-11-15 09:24:12 | Aji

KEBUMEN ON NEWS - Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Jurnalistik Universitas Putra Bangsa Kebumen menggelar Workshop Editing Video dan Desain Grafis pada Sabtu, (4/11/202) di Gedung Lab. UPB.   Dengan tema Exploration of Creativity and Innovation in Digital Era, workshop kali ...


BERITA LAINNYA


Wisata Mini Ancol Pandankuning Park Petanahan

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Pandan Kuning Park merupakan sebuah tempat wisata baru yang ada di Karanggadung, Kecamatan Petanahan, Kabupaten Kebumen, Provinsi Jawa Tengah. Konsep wisata berupa mini Dufan Ancol dengan banyak wahana. Wisata ini bisa menjadi pilihan saat ingin berlibur bersama...


Obyek Wisata Songging Waterpark Candi Tirta Pelangi

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Obyek Wisata Songging Waterpark Candi Tirta Pelangi yang terletak di Dukuh Kesongging Desa Candiwulan, Kecamatan Adimulyo merupakan destinasi wisata yang berkonsep water park. Destinasi wisata ini cocok untuk liburan bersama keluarga. Wahana wisata ini merupakan...


Wisata Alam Curug Silancur Wadasmalang Karangsambung

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kabupaten Kebumen memiliki tempat wisata yang asri salah satunya Curug Silancur.  Curug yang masih belum banyak orang tahu ini, memiliki daya tarik tersendiri bagi wisatawan yang melihat secara langsung. Wisatawan dapat melihat pemandangan air terjun yang sangat...


Pemandian Air Panas Krakal Kini Dilengkapi Hunian Villa

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Berjarak 11 kilometer dari pusat kota Kebumen, Pemandian Air Panas Krakal yang berada di Desa Krakal Kecamatan Alian kini dilengkapi dengan hunian villa mewah. Akses menuju tempat wisata ini juga cukup mudah, wisatawan bisa menggunakan kendaraan pribadi, bus maupun angkutan...


Nonton Bareng Semi Final Indonesia melawan Uzbekistan Piala Asia U-23 2024 di Alun-Alun Pancasila

#Olahraga

KEBUMEN ON NEWS - Ribuan masyarakat Kebumen Nonton Bareng (Nobar) Semi Final Timnas Indonesia U-23 melawan Timnas Uzbekistan U-23 Piala Asia U-23 2024 di Alun-Alun Pancasila Kabupaten Kebumen, Senin 29 April 2024. Timnas Indonesia U-23 terpaksa harus menerima kekalahan usai...


Sensasi berwisata petik buah melon di Petanahan

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Golden Melon merupakan varian buah melon yang memiliki aroma harum dan rasa yang segar, dengan penerapan sistem fertigasi hidroponik yang berhasil dikembangkan salah satu praktisi hidroponik asal Kebumen Nanang Eko Sulaksono (41). Pemilik Malika Farm tersebut hampir setahun...


Destinasi Wisata Baru Mezzo Beach Club Kebumen

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kabupaten Kebumen memiliki berbagai destinasi wisata yang indah dan menarik untuk dikunjungi. Tidak hanya wisata pantai, goa, maupun pegunungan. Kini Kabupaten Kebumen memiliki destinasi wisata baru. Wisata baru di Kebumen ini bernama Mezzo...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News