Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

Happy Creativity, Siswa SMP 10 November Manfaatkan Limbah Perca

Siska Ayu

Dibaca 65x

2023-01-05 10:18:44

#

KEBUMEN ON NEWS - Dalam rangka mengimplementasikan kewirausahaan yang terdapat pada mata pelajaran PKWU untuk peserta didik, SMP SMK 10 November Karanggayam menyelenggarakan Happy Creativity. Happy Creativity merupakan kegiatan latihan berwirausaha yang dilaksanakan pada Rabu, (4/1/2023).


Siswa SMP 10 November membuat bros yang bernilai jual, siswa dibagi menjadi 2 (dua) tim, yaitu tim bros dan tim perca. Dengan bantuan youtube, siswa membuat dengan baik, pemohon, pengeleman, dan pengemasan dilakukan dalam waktu setengah hari saja.


Untuk pembuatan kerajinan dari bahan limbah yaitu kain perca, pesera didik dibebaskan untuk membuat kreativitas apapaun yang bernilai jual tinggi dibagi beberapa kelompok dengan kreativitas masing-masing ada yang membuat bros, gantungan kunci.


Sama dengan siswa SMK, siswa juga SMP dilatih untuk menjual dari hasil karya uang sudah dihasilkan dengan pengawasan dari Guru PKWU, Latifah Femi Nuraini.


“Anak-anak ku SMP 10 November Karanggayam, selayaknya kura-kura yang menetas dan mencari jalannya sendiri menuju ke laut dengan berbagai halang rintang yang menghadang, semoga kegiatan yang diberikan kepada kalian bisa membentuk karakter mandiri, kerja keras, dan memahami proses yang tidak singkat,” tutur Latifah.


Kegiatan Happy Creativity bertujuan untuk melatih kerja sama dan komunikasi, membangun jiwa wirausaha, dan pemanfaatan barang yang tidak terpakai. (SW/gp)

BERITA LAINNYA


Kisah Ipda Lanjar Jadi Tukang Urut di Kebumen

#Kesehatan

KEBUMEN ON NEWS - Seorang abdi negara di Kebumen dikenal karena kemampuannya di bidang patah...


Eksistensi Pengrajin Cobek Di Kebumen

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Di era modern seperti sekarang ini masyarakat sudah mulai beralih ke blender atau ...


Wisata Alun-Alun Pancasila Kebumen

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Wajah baru Alun-alun Kebumen kini menjadi pusat perhatian masyarakat. Dengan...


Nasi Penggel Kebumen, Saksi Perjuangan Perlawan terhadap Belanda

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Nasi Penggel, makanan tradisional khas Kebumen, bukan hanya menyajikan cita rasa...


UMKM Produksi Peci dan Jas Hujan Desa Karangsari

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Kemajuan desa dapat diukur dari segi tingkat perkemabangan ekonomi warga di desa ...


Wahana Wisata Baru Jetski Menganti

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kini wahana wisata baru Jetski hadir di Menganti Kebumen. SM Jetski merupakan...


Destinasi Baru Wisata Kolam Renang Watugede Sruweng

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Bagi Anda warga Kebumen dan sekitarnya yang ingin mengisi akhir pekan, bisa...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News