Pentingnya B2SA, Iin Windarti: Ini Salah Satu Upaya Atasi Stunting
Dibaca 74x
2022-11-23 15:48:09
KEBUMEN ON NEWS - Istilah Pangan B2SA (Beragam, Bergizi, Seimbang, dan Aman) mulai dicanangkan karena kebutuhan gizi tiap individu berbeda-beda dan tidak dapat disamaratakan. Pangan beragam artinya terdapat bermacam-macam jenis makanan,baik hewani maupun nabati, sebagai sumber karbohidrat, protein, vitamin dan mineral.
Edukasi Konsumsi Pangan Beragam, Bergizi Seimbang dan Aman (B2SA) juga menjadi perhatian pemkab. Belum lama ini Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kebumen juga menyelenggarakan edukasi bagi warga dan perangkat Desa Bumiharjo, Kecamatan Klirong.
Kegiatan yang berlangsung di Balai Desa setempat, Rabu (23/11/22) ini dihadiri Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Kebumen Iin Windarti dan Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kebumen, Teguh Y.
Dijelaskan Iin dalam sambutannya, penting bagi keluarga untuk memperhatian terpenuhinya ragam gzi seimbang dalam menu makanan yang dikonsumsi setiap hari.
"Ada banyak dampak positif jika setiap keluarga terpenuhi B2SA, dan dampak negatif pun akan ada jika hal ini tidak diperhatikan," jelas Iin.
Iin juga menambahkan, TP PKK Kabupaten Kebumen juga sangat kosent dalam menangani B2SA. Menurutnya terpenuhinya B2SA akan berdampak pada penurunan angka stunting.
"B2SA merupakan program kerja Pokja III TP PKK dan ini jadi fokus kami juga untuk tangani stunting," tambah Iin yang juga harapkan semua warga masyarakat memiliki kesadaran untuk pemenuhan menu pangan yang aman dan beragam serta bergizi seimbang.
TERPOPULER
KONTRIBUTOR TERAKTIF
1 | nisa setyawati | (292post) | |
2 | Setiyo nugroho | (189post) | |
3 | Hari Satria Wibowo | (181post) | |
4 | Siska Ayu | (165post) | |
5 | Aji | (115post) |
BERITA LAINNYA
Kisah Ipda Lanjar Jadi Tukang Urut di Kebumen
#Kesehatan
KEBUMEN ON NEWS - Seorang abdi negara di Kebumen dikenal karena kemampuannya di bidang patah...
Eksistensi Pengrajin Cobek Di Kebumen
#UMKM
KEBUMEN ON NEWS - Di era modern seperti sekarang ini masyarakat sudah mulai beralih ke blender atau ...
Wisata Alun-Alun Pancasila Kebumen
#Khas Kebumen
KEBUMEN ON NEWS - Wajah baru Alun-alun Kebumen kini menjadi pusat perhatian masyarakat. Dengan...
Nasi Penggel Kebumen, Saksi Perjuangan Perlawan terhadap Belanda
#Pariwisata
KEBUMEN ON NEWS - Nasi Penggel, makanan tradisional khas Kebumen, bukan hanya menyajikan cita rasa...
UMKM Produksi Peci dan Jas Hujan Desa Karangsari
#UMKM
KEBUMEN ON NEWS - Kemajuan desa dapat diukur dari segi tingkat perkemabangan ekonomi warga di desa ...
Wahana Wisata Baru Jetski Menganti
#Pariwisata
KEBUMEN ON NEWS - Kini wahana wisata baru Jetski hadir di Menganti Kebumen. SM Jetski merupakan...
Destinasi Baru Wisata Kolam Renang Watugede Sruweng
#Pariwisata
KEBUMEN ON NEWS - Bagi Anda warga Kebumen dan sekitarnya yang ingin mengisi akhir pekan, bisa...