Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

# PEMBANGUNAN


Pelatihan Fasilitator SAFE4C, Beri Perhatian Lebih pada Perempuan dan Anak

#PEMBANGUNAN | 2022-11-23 15:44:27 |

KEBUMEN ON NEWS - Pelatihan Fasilitator Masyarakat Membangun Lingkungan yang aman dan ramah anak (SAFE4C) Kabupaten Kebumen digelar mulai  Selasa, (22/11/22) hingga Rabu (23/11/2022) di Mexolie Hotel Kebumen.  Ada sejumlah desa yang ikut serta...


Pemdes Logede Fokuskan Peningkatan Kemampuan Aparaturnya

#PEMBANGUNAN | 2022-11-23 15:43:24 |

KEBUMEN ON NEWS - Setiap aparatur pemerintah desa diharapkan dapat meningkatkan kemampuan dan kapasitasnya sehingga dapat memberikan pelayanan maksimal pada warga. Itu disampaikan Kepala Desa Logede, Pejagoan, Imdad Durokhman di hadapan para perangkat desanya, Rabu (23/11/2022) di Balai Desa...


Ada Desa Yang Belum Lunas PBB, BPKPD Kebumen Beri Teguran

#PEMBANGUNAN | 2022-11-23 15:36:09 |

KEBUMEN ON NEWS - Ada sejumlah desa yang hingga saat ini belum lunas PBB P2. Hal itu terungkap saat berlangsung 'Evaluasi Penanganan PBB-P2 Bulan November 2022 Tahun 2022', Selasa (22/11/2022) di Pendopo Kecamatan Ayah. Dijelaskan Kepala Subbidang Pendaftaran...


Penerbitan Sertifikat Elektronik, Harapan Baru Bagi Desa dalam Peningkatan Pelayanan Lebih Cepat

#PEMBANGUNAN | 2022-11-16 11:29:35 |

KEBUMEN ON NEWS - Perangkat Kecamatan Klirong menyambut baik penerbitan sertifikat elektronik untuk Kepala Desa. Hal itu juga diungkapkan Kepala Desa Klirong, Slamet, saat sedang melakukan proses pendaftaran tanda tangan elektronik di Sasana Pembiwara Dinas Kominfo, Kabupaten Kebumen, Rabu...


Serah Terima Jabatan, Mantan Lurah Selang: Titip Warga pada Lurah Baru

#PEMBANGUNAN | 2022-11-16 10:59:26 |

KEBUMEN ON NEWS - Kelurahan Selang menjadi salah satu kecamatan yang mengalami pergantian pimpinan. Serah terima jabatan dari Lurah lama yang semula dijabat Marlan kepada Lurah baru yang kini dijabat oleh Murtiadi Hajar K berlangsung, Selasa (15/11/2022) di Balai Kelurahan...


Sertijab Camat Sadang, Harapan Baru Warga untuk Semakin Maju

#PEMBANGUNAN | 2022-11-09 05:52:35 |

KEBUMEN ON NEWS - Pemkab Kebumen belum lama ini melakukan rotasi beberapa pejabat, di antaranya Camat di beberapa wilayah. Kecamatan Sadang termasuk salah satu yang mengalami pergantian pimpinan.  Jika sebelumnya kecamatan yang terkenal karena keindahan alamnya ini....


Jadi Camat Kebumen Baru, Puji Lestari Ajak Semua Tingkatkan Kewaspadaan Bencana

#PEMBANGUNAN | 2022-11-07 16:02:26 |

KEBUMEN ON NEWS - Mendapat amanah baru sebagai Camat Kebumen, Puji Lestari berharap seluruh pegawai di Kecamatan Kebumen dapat melakukan tugas dengan baik dan cepat tanggap.  Itu disampaikannya dalam apel pagi perdana bersama seluruh pegawai, baik ASN maupun THL, Senin...


Warga Dukuh Lurakarsa Desa Giyanti Gotong Royong Lakukan Persiapan Pelebaran dan Pengecoran Jalan

#PEMBANGUNAN | 2022-05-30 11:38:34 | Rifky Anggara Mardhyatmoko

KEBUMEN ON NEWS - Warga RT 06 Dukuh Lurakarsa Desa Giyanti gotong royong dalam rangka pengumpulan batu untuk persiapan pengecoran jalan dan pelebaran jalan, pada Minggu (29/5/2022). Pada kegiatan ini dilakukan pengumpulan batu dari sungai, untuk dipindahkan dan dikumpulkan lagi ke tempat yang...


Menyongsong APBD Tahun 2022, Pemdes Bonosari Mengadakan Pengukuran Pembangunan Fisik

#PEMBANGUNAN | 2021-11-16 15:16:38 | Indra Sukmono

KEBUMEN ON NEWS - Untuk menghadapi penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBD) Bonosari Tahun 2022, Pemerintah Desa Bonosari mengadakan kegiatan pengukuran bahan pembangunan fisik yang terdiri dari jalan, jembatan, talud, dan saluran air. Kegiatan tersebut berlangsung pada Senin,...


Penguatan Gerakan PKK Sebagai Ujung Tombak Pelaksanaan Pembangunan

#PEMBANGUNAN | 2021-11-16 10:55:19 | Yuniati Zainul Khasanah

KEBUMEN ON NEWS - Kegiatan Penguatan Pengelolaan Gerakan Pembinaan dan Pemberdayaan Keluarga (PKK) dilaksanakan Tim Penggerak Pembinaan dan Pemberdayan Keluarga (TP PKK) Kabupaten Kebumen pada Senin, (15/11/2021) di Pendopo Rumah Dinas Bupati Kebumen. Ketua TP PKK Kabupaten Kebumen Iin Windarti...


BERITA LAINNYA


Donor Darah di Masjid Jami' Baiturrahman Kaleng, Puring saat ramadhan

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Kegiatan donor darah yang diadakan di Masjid Jami' Baiturrahman Kaleng, Puring, pada Selasa (4/3) berlangsung sukses. Acara yang digelar pada pukul 17.00 hingga 21.00 WIB ini berhasil mengumpulkan 12 kantong darah dari para pendonor. Pelaksanaan donor darah kali ini...


Galeri Geopark Kebumen Tetap Buka Selama Ramadhan, Gratis untuk Umum

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - 3 Maret 2025 Bagi masyarakat yang ingin berwisata edukasi selama bulan Ramadhan, Galeri Geopark Kebumen tetap beroperasi dan dapat dikunjungi secara gratis. Terletak di lingkungan Perpustakaan Daerah (Perpusda) Kebumen, galeri ini menyajikan berbagai...


Warga Desa Banjararjo Gelar Tradisi Sa'banan Menjelang Ramadan

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Warga Desa Banjararjo kembali menggelar tradisi tahunan Sa'banan sebagai bentuk rasa syukur menjelang bulan suci Ramadan. Kegiatan ini berlangsung pada 25 Februari 2025 dengan berbagai prosesi adat, termasuk pemotongan kambing dan pembuatan tumpeng untuk kenduri. Seluruh warga ...


Warga Rowosari Sambut Baik Kedatangan BPBD Kebumen

#Lingkungan Hidup

KEBUMEN ON NEWS -  Warga Desa Rowosari, Kecamatan Bonorowo, menyambut baik kedatangan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kebumen yang memberikan sosialisasi terkait penanganan eceng gondok di aliran drainase Kalirowo. Selama beberapa bulan terakhir, eceng gondok...


Pawai ta’aruf menyambut bulan ramadhan 1446 H

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS -  Pawai ta’aruf dalam rangka menyambut bulan ramadhan 1446H yang digelar masjid nurul falaah desa kedungpuji kecamatan gombong berlangsung meriah, kamis 27 februari 2025. Tak kurang dari 800 warga ikuti pawai yang mengambil start finish halaman masjid nurul falaah...


Gets Fun Swimming Competition II Tahun 2025

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Memeriahkan hut ke 6 klub renang "Gets Swimming" menggelar Gets Fun Swimming Competition II Tahun 2025 "Friendship To Victory", di Kolam Renamg GOSI Kebumen, Kamis 27 Februari 2025. Kompetisi diikuti 16 klub renang baik yang berasal dari kebumen dan purworejo dengan ...


Lomba Kreativitas dan Inovasi Masyarakat ( krenova ) tahun 2025

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS -  Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah ( Bappeda ) kabupaten Kebumen akan menyelenggarakan lomba Kreativitas dan Inovasi Masyarakat ( krenova ) tahun 2025. Sebagai tahap awal dilaksanakan Sosialisasi tahapan lomba, sosialisasi tahapan lomba dilaksanakan di pendopo...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News