Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

# SOSIAL


Halaman SMA Muhammadiyah 1 Gombong Dipenuhi Jamaah Pengajian Rutin Ahad

#SOSIAL | 2022-09-25 14:41:27 | PAINO

KEBUMEN ON NEWS - Pimpinan Cabang Muhammadiyah (PCM) Gombong menggelar Pengajian Rutin Ahad ke-4 di SMA Muhammadiyah 1 Gombong, pada Minggu, (25/09/2022) pagi. Pengajian itu diikuti sejumlah ratusan jamaah simpatisan Muhammadiyah yang memenuhi halaman SMA Muhammadiyah 1 ...


Peringati Haornas, PLN Kebumen Selenggarakan Sepeda Santai

#SOSIAL | 2022-09-10 08:12:14 | Lukman Nurhakim

KEBUMEN ON NEWS - Menyambut Hari Olahraga Nasional PLN ULP Gombong menyelenggarakan Sepeda Santai dengan tajuk "Gowes PLN Mobile", pada Jumat (9/9/2022). Acara yang berlangsung semarak ini diikuti jajaran pegawai ULP Gombong, Pegawai Kecamatan Gombong, jajaran pejabat Rumah Sakit DKT (Djawatan...


Yayasan Gerak Sedekah Kebumen Santuni 100 Anak Yatim

#SOSIAL | 2022-08-29 09:41:52 | Lukman Nurhakim

KEBUMEN ON NEWS - Sebanyak seratus anak yatim, piatu, yatim piatu, dan dhuafa dari berbagai wilayah di Kabupaten Kebumen mengikuti kegiatan Gema Muharram, pada Minggu (28/8/2022) di Aula Rumah Makan Yunani Sruweng Kebumen.  Dalam kegiatan yang selenggarakan oleh Yayasan Gerak Sedekah Kebumen...


HUT ke-77 Kemerdekaan RI, Warga Desa Wajasari Ikuti Karnaval Bersamaan dengan Jalan Sehat

#SOSIAL | 2022-08-29 05:16:51 |

KEBUMEN ON NEWS - Ratusan warga Desa Wajasari Kecamatan Adimulyo, pada Minggu (28/8/2022) mengikuti karnaval dan jalan sehat dalam rangka HUT ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia. Acara yang berlangsung meriah itu dilepas di balai desa setempat oleh Camat Adimulyo Budiono, dan Kepala Desa...


Ratusan Warga Dukuh Kruwed Desa Selokerto Sempor Ikuti Jalan Sehat HUT ke-77 Kemerdekaan RI

#SOSIAL | 2022-08-23 11:07:53 | Lukman Nurhakim

KEBUMEN ON NEWS - Ratusan warga Dukuh Kruwed, Desa Selokerto, Kecamatan Sempor, Minggu (21/8/2022) mengikuti jalan sehat dalam rangka HUT ke-77 Kemerdekaan RI. Acara yang berlangsung meriah ini dilepas oleh anggota DPRD Kebumen Dodi Supriyanto dengan didampingi Kepala Desa Selokerto Paino. ...


Desa Candimulyo Undang Ustazah Mumpuni dalam Acara Pengajian dan Pemberian Santunan Yatim-Piatu dan Kaum Dhuafa

#SOSIAL | 2022-08-22 15:30:12 | Hari Satria Wibowo

KEBUMEN ON NEWS - Pemerintah Desa Candimulyo, Kecamatan Kebumen bersama Muslimat NU Ranting Candimulyo menggelar acara Pengajian dan Tasyakuran, serta Pemberian Santunan Anak Yatim-Piatu, dan Kaum Dhuafa pada Sabtu, (20/08/2022). Dalam acara ini, pihak Pemerintah Desa Candimulyo mengundang...


Semarakkan HUT ke-77 Kemerdekaan RI, PKK Desa Sidayu Adakan Berbagai Lomba

#SOSIAL | 2022-08-15 14:17:26 | Lukman Nurhakim

KEBUMEN ON NEWS - Ratusan warga Desa Sidayu Kecamatan Gombong, Minggu (14/8/2022) antusias mengikuti berbagai perlombaan yang diadakan PKK desa setempat, dalam rangka menyemarakkan HUT ke-77 Kemerdekaan RI, di halaman Balai Desa Sidayu. Berbagai lomba seperti balap menyunggi tampah, estafet...


Pasca Panen Raya, Masyarakat Desa Poncowarno Arisan Panen Padi

#SOSIAL | 2022-08-08 15:14:19 | Fauziah Tri Hastuti

KEBUMEN ON NEWS - Bertempat di rumah Suripah (55) warga Desa Poncowarno, pada Minggu (7/8/2022), telah di laksanakan kegiatan yang menjadi agenda rutinan masyarakat setempat. Kegiatan itu merupakan salah satu bagian kebiasaan masyarakat pasca panen raya tiba. Yakni arisan panen padi. ''Kegiatan ...


Berbagi untuk Sesama, Kelurahan Kebumen Launching Program Jumat Berkah

#SOSIAL | 2022-07-23 11:26:31 | Hari Satria Wibowo

KEBUMEN ON NEWS - Kelurahan Kebumen meluncurkan program Jumat Berkah pada Jumat, (22/07/2022) di Area Balai Kelurahan Kebumen. Program ini berupa pembagian nasi bungkus secara gratis untuk masyarakat. Hadir pada acara ini Camat Kebumen Suis Idawati, Lurah Kebumen Juniadi Prasetyo, Kapolsek...


Pemdes Klepusanggar Salurkan BLT-DD Bulan ke-7 bagi 106 KPM

#SOSIAL | 2022-07-23 10:34:45 | Dwi Susanto

KEBUMEN ON NEWS - Pemerintah Desa Klepusanggar melakukan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) bulan ke-7 tahun 2022 pada Jumat, (22/07/2022). Para penerima sebanyak 106 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) mendapatkan uang tunai sebesar Rp300 ribu. Bertempat di Balai Desa...


BERITA LAINNYA


Donor Darah di Masjid Jami' Baiturrahman Kaleng, Puring saat ramadhan

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Kegiatan donor darah yang diadakan di Masjid Jami' Baiturrahman Kaleng, Puring, pada Selasa (4/3) berlangsung sukses. Acara yang digelar pada pukul 17.00 hingga 21.00 WIB ini berhasil mengumpulkan 12 kantong darah dari para pendonor. Pelaksanaan donor darah kali ini...


Galeri Geopark Kebumen Tetap Buka Selama Ramadhan, Gratis untuk Umum

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - 3 Maret 2025 Bagi masyarakat yang ingin berwisata edukasi selama bulan Ramadhan, Galeri Geopark Kebumen tetap beroperasi dan dapat dikunjungi secara gratis. Terletak di lingkungan Perpustakaan Daerah (Perpusda) Kebumen, galeri ini menyajikan berbagai...


Warga Desa Banjararjo Gelar Tradisi Sa'banan Menjelang Ramadan

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Warga Desa Banjararjo kembali menggelar tradisi tahunan Sa'banan sebagai bentuk rasa syukur menjelang bulan suci Ramadan. Kegiatan ini berlangsung pada 25 Februari 2025 dengan berbagai prosesi adat, termasuk pemotongan kambing dan pembuatan tumpeng untuk kenduri. Seluruh warga ...


Warga Rowosari Sambut Baik Kedatangan BPBD Kebumen

#Lingkungan Hidup

KEBUMEN ON NEWS -  Warga Desa Rowosari, Kecamatan Bonorowo, menyambut baik kedatangan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kebumen yang memberikan sosialisasi terkait penanganan eceng gondok di aliran drainase Kalirowo. Selama beberapa bulan terakhir, eceng gondok...


Pawai ta’aruf menyambut bulan ramadhan 1446 H

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS -  Pawai ta’aruf dalam rangka menyambut bulan ramadhan 1446H yang digelar masjid nurul falaah desa kedungpuji kecamatan gombong berlangsung meriah, kamis 27 februari 2025. Tak kurang dari 800 warga ikuti pawai yang mengambil start finish halaman masjid nurul falaah...


Gets Fun Swimming Competition II Tahun 2025

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Memeriahkan hut ke 6 klub renang "Gets Swimming" menggelar Gets Fun Swimming Competition II Tahun 2025 "Friendship To Victory", di Kolam Renamg GOSI Kebumen, Kamis 27 Februari 2025. Kompetisi diikuti 16 klub renang baik yang berasal dari kebumen dan purworejo dengan ...


Lomba Kreativitas dan Inovasi Masyarakat ( krenova ) tahun 2025

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS -  Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah ( Bappeda ) kabupaten Kebumen akan menyelenggarakan lomba Kreativitas dan Inovasi Masyarakat ( krenova ) tahun 2025. Sebagai tahap awal dilaksanakan Sosialisasi tahapan lomba, sosialisasi tahapan lomba dilaksanakan di pendopo...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News