Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

Ada Ujian Tertulis dan Ujian Wawancara Dalam Tahapan Pemilihan Panitia Pemungutan Suara (PPS) Pilkada Jawa Tengah Tahun 2018

Mustpree

Dibaca 520x

2017-11-10 12:59:33

#

 

KEBUMEN ON NEWS - Sebuah kemajuan yang luar biasa dalam proses Pemilihan Panitia Pemungutan Suara (PPS) Pilkada Jawa Tengah tahun 2018 dimana para peserta calon anggota PPS harus melalui tahapan ujian tertulis maupun ujian wawancara. Di wilayah Kecamatan Klirong kegiatan tersebut dilaksanakan selama 2 hari yaitu pada hari Rabu dan Kamis tanggal 8 dan 9 Nopember 2018 bertempat di Aula Kecamatana Klirong.

Antusias pendaftar calon anggota PPS dari 24 desa di wilayah Kecamatan Klirong sangat besar, dimana tiap desa minimal terdapat 3 orang pendaftar (kuota minimal) dan bahkan ada yang berjumlah 6 pendaftar, dengan total peserta Ujian tertulis 86 dan ujian wawancara 79 peserta.

Kegiatan yang dilaksanakan oleh Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Klirong yang pada periode ini diketuai oleh Bapak Dalmo. Kegiatan ini juga dikawal oleh Petuagas Panwascam dibawah komando Bapak Akhmad Nurkholis sebagai Ketua Panwas Kecamatan Klirong.

Dengan adanya ujian tertulis dan ujian wawancara kepada calon PPS diharapakan akan menghasilkan anggota PPS yang lebih baik dalam melaksanakan tugasnya untuk mensukseskan jalannya pesta demokrasi  Jawa Tengah untuk memilih pemimpin Jawa Tengah 5 Tahun kedepan.

"Demikian seperti dilaporkan oleh PRIYO SUSANTO dari Desa Klirong Kecamatan Klirong Kabupaten Kebumen kepada Tim Liputan Kebumen On News."

BERITA LAINNYA


Kisah Ipda Lanjar Jadi Tukang Urut di Kebumen

#Kesehatan

KEBUMEN ON NEWS - Seorang abdi negara di Kebumen dikenal karena kemampuannya di bidang patah...


Eksistensi Pengrajin Cobek Di Kebumen

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Di era modern seperti sekarang ini masyarakat sudah mulai beralih ke blender atau ...


Wisata Alun-Alun Pancasila Kebumen

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Wajah baru Alun-alun Kebumen kini menjadi pusat perhatian masyarakat. Dengan...


Nasi Penggel Kebumen, Saksi Perjuangan Perlawan terhadap Belanda

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Nasi Penggel, makanan tradisional khas Kebumen, bukan hanya menyajikan cita rasa...


UMKM Produksi Peci dan Jas Hujan Desa Karangsari

#UMKM

KEBUMEN ON NEWS - Kemajuan desa dapat diukur dari segi tingkat perkemabangan ekonomi warga di desa ...


Wahana Wisata Baru Jetski Menganti

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Kini wahana wisata baru Jetski hadir di Menganti Kebumen. SM Jetski merupakan...


Destinasi Baru Wisata Kolam Renang Watugede Sruweng

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - Bagi Anda warga Kebumen dan sekitarnya yang ingin mengisi akhir pekan, bisa...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News