Desa Bonsari Bagikan BLT Tahap Akhir Tahun Anggaran 2023
Indra Sukmono
Dibaca 40x
2023-12-12 15:14:21
KEBUMEN ON NEWS - Bertempat di Aula Balai Desa pada Selasa, (12/12/2023), Pemerintah Desa Bonosari menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLTDD) Tahun Anggaran 2023 tahap akhir.
Bantuan ini diberikan sebagai program tindak lanjutan dari BLTDD pada saat Pandemi Covid-19 yang sempat melanda desa tersebut yang diberikan kepada 29 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dengan prioritas peerima adalah masyarakat yang telah lanjut usia dan disabilitas untuk setiap KPM menerima Rp900 ribu untuk alokasi bulan Oktober, November, dan Desember. Acara ini dihadiri oleh kepala desa, perangkat desa, dan 29 KPM penerima BLTDD.
Dalam sambutannya Sugeng Suyanto selaku Kepala Desa Bonosari menyampaikan bahwa peyaluran kali ini merupakan yang terakhir kalinya untuk Tahun Anggaran 2023. Beliau juga menyampaikan permohonan maaf jika dalam penyaluran selama ini ada kesalahan dan berbagai permasalahan yang ada.
"BLT kali ini merupakan yang terkahir untuk 2023, dan Saya mohon maaf jika ada kesalahan selama peyaluran," ucapnya.
Lebih lanjut beliau juga menyampaikan harapan agar batuan ini dapat dipergunakan sebaik mungkin untuk membantu memeuhi kebutuhan ekonomi KPM.
"Semoga bisa bermafaat dan membantu perekonomian," imbuhnya.
TERPOPULER
KONTRIBUTOR TERAKTIF
1 | nisa setyawati | (292post) | |
2 | Setiyo nugroho | (189post) | |
3 | Hari Satria Wibowo | (181post) | |
4 | Siska Ayu | (165post) | |
5 | Aji | (115post) |
BERITA LAINNYA
Kisah Ipda Lanjar Jadi Tukang Urut di Kebumen
#Kesehatan
KEBUMEN ON NEWS - Seorang abdi negara di Kebumen dikenal karena kemampuannya di bidang patah...
Eksistensi Pengrajin Cobek Di Kebumen
#UMKM
KEBUMEN ON NEWS - Di era modern seperti sekarang ini masyarakat sudah mulai beralih ke blender atau ...
Wisata Alun-Alun Pancasila Kebumen
#Khas Kebumen
KEBUMEN ON NEWS - Wajah baru Alun-alun Kebumen kini menjadi pusat perhatian masyarakat. Dengan...
Nasi Penggel Kebumen, Saksi Perjuangan Perlawan terhadap Belanda
#Pariwisata
KEBUMEN ON NEWS - Nasi Penggel, makanan tradisional khas Kebumen, bukan hanya menyajikan cita rasa...
UMKM Produksi Peci dan Jas Hujan Desa Karangsari
#UMKM
KEBUMEN ON NEWS - Kemajuan desa dapat diukur dari segi tingkat perkemabangan ekonomi warga di desa ...
Wahana Wisata Baru Jetski Menganti
#Pariwisata
KEBUMEN ON NEWS - Kini wahana wisata baru Jetski hadir di Menganti Kebumen. SM Jetski merupakan...
Destinasi Baru Wisata Kolam Renang Watugede Sruweng
#Pariwisata
KEBUMEN ON NEWS - Bagi Anda warga Kebumen dan sekitarnya yang ingin mengisi akhir pekan, bisa...