Selamat datang di website Kebumen On News - Berita Terupdate Dari Warga Desa di Kabupaten Kebumen -|-

DETAIL KONTRIBUTOR


 

Akhmad Fajar Rohman Terdaftar sejak 2022-09-26 14:55:09

# Alamat : Dukuhrejosari
# Tempat, tanggal lahir : Kebumen, 2002-10-24
# Kelurahan / Kecamatan : Rejosari / Ambal
# Deskripsi : Mahasiswa UMNU KEBUMEN

Kiriman terbaru : Fakultas Teknik UMNU Kebumen Sambut Mahasiswa Baru

ARSIP BERITA KONTRIBUTOR


UMNU Kebumen Laksanakan Peresmian Gendung Kampus Baru

Kategori : Pendidikan | 2022-12-22 11:12:31 | Dibaca : 117x

KEBUMEN ON NEWS - Universitas Ma’arif Nahdlatul Ulama Kebumen melaksanakan peresmian gedung kampus baru  yang berlokasi di Jalan Kutoarjo, Desa Jatisari, Kecamatan Kebumen Kabupaten Kebumen. Pembangunan awal gedung ini dimulai setelah peletakan batu pertama pada 9 maret 2022 hingga...


Semifinal Voli Karya Bhakti Cup di Sinungrejo, 4 Grup Saling Serang Menyajikan Pertandingan Sengit

Kategori : Olahraga | 2023-07-13 15:57:54 | Dibaca : 91x

KEBUMEN ON NEWS - Rabu malam, (12/7/2023) Lapangan Sinungrejo menjadi pusat perhatian dengan adanya semifinal lomba voli yang menarik. Dalam acara yang diselenggarakan oleh Karya Bhakti Cup, turnamen voli tahunan yang sangat dinanti. Dengan sorotan cahaya memancar dari...


Tradisi Pagelaran Wayang Kulit Lakon Rasa Jati - Jati Rasa

Kategori : Seni dan Budaya | 2023-07-20 15:31:43 | Dibaca : 88x

KEBUMEN ON NEWS - Bertempat di Desa Prasutan, Kecamatan Ambal digelar tradisi pagelaran Wayang Kulit Lakon "Rasa Jati - Jati Rasa" oleh Ki Dalang KRT Bondhan Riyanto dari Kertodeso, dalam rangka tasyakuran keluarga Bapak Sudarman. Acara ini telah menjadi bagian tak terpisahkan dari budaya desa...


Pagelaran Seni Kreasi dan Budaya Santri di Pondok Pesantren Al Falah Sumberadi Kebumen Menghadirkan Bintang Tamu Mika Omar

Kategori : Khas Kebumen | 2024-03-09 14:20:00 | Dibaca : 48x

KEBUMEN ON NEWS - Kebumen, 23/2/2024 - Pondok Pesantren Al Falah Sumberadi Kebumen menggelar "Pagelaran Seni Kreasi dan Budaya Santri", sebuah acara yang memukau dengan berbagai seni dan budaya, dihadiri oleh bintang tamu Mika Omar penyanyi musik dan Rafie Ananda seorang...


Pagelaran Wayang Kulit di Ambal Resmi Menampilkan Lakon Wahyu Cakraningrat

Kategori : Seni dan Budaya | 2024-07-13 13:10:25 | Dibaca : 20x

KEBUMEN ON NEWS - Ambal Resmi, Ambal, Kebumen – Pagelaran wayang kulit yang memukau telah diselenggarakan di Ambal Resmi, Ambal, Kebumen, pada hari sabtu malam minggu 22 Juni 2024. Acara ini menampilkan lakon "Wahyu Cakraningrat", sebuah cerita epik yang kaya akan nilai-nilai budaya ...


Pagelaran Wayang Kulit 'Syeh Subakir' Memukau Warga Desa Ambalkliwonan

Kategori : Seni dan Budaya | 2024-07-13 15:33:40 | Dibaca : 140x

KEBUMEN ON NEWS -  Ambalkliwonan, Ambal, Kebumen – Pada hari Minggu Pon, 30 Juni 2024, Desa Ambalkliwonan, Kecamatan Ambal, Kabupaten Kebumen, menjadi saksi pagelaran wayang kulit yang memukau dengan lakon "Syeh Subakir". Acara ini dipandu oleh dua dalang ternama, Ki...


Pagelaran Wayang Kulit Ki Samingun Anggit Purwoko di TPI Desa Rowo Tampilkan Lakon Wahyu Katentreman

Kategori : Seni dan Budaya | 2024-07-15 12:43:09 | Dibaca : 20x

KEBUMEN ON NEWS -  Tradisi tahunan sedekah laut di TPI Desa Rowo, Kecamatan Mirit, Kabupaten Kebumen, dimeriahkan dengan pagelaran wayang kulit yang dipimpin oleh dalang terkenal Ki Samingun Anggit Purwoko. Acara ini menampilkan lakon "Wahyu Katentreman", sebuah kisah yang sarat...


Pertandingan Voli Antar RW di Desa Soka Berlangsung Epik dan Sportif

Kategori : Olahraga | 2024-08-06 09:25:52 | Dibaca : 85x

KEBUMEN ON NEWS -   – Pertandingan voli antar RT dan RW di Desa Soka, Kecamatan Poncowarno, Kabupaten Kebumen, pada Minggu sore 4 Agustus 2024, berlangsung dengan penuh semangat dan sportifitas tinggi. Pertandingan yang mempertemukan tim-tim dari berbagai RW ini menghadirkan keseruan ...


Lomba Cerdas Cermat Meriahkan Peringatan Dirgahayu Republik Indonesia ke 79 di Desa Soka

Kategori : Khas Kebumen | 2024-08-11 09:33:48 | Dibaca : 47x

KEBUMEN ON NEWS -  Minggu, 11 Agustus 2024, Desa Soka, Kecamatan Poncowarno, Kabupaten Kebumen, menjadi saksi dari kemeriahan lomba cerdas cermat yang diselenggarakan oleh pemuda Karang Taruna Brawijaya. Acara ini digelar dalam rangka memeriahkan peringatan Dirgahayu Republik...


Warung Makan Unik Sajikan Menu dengan Batok Kelapa

Kategori : Khas Kebumen | 2024-09-11 10:25:04 | Dibaca : 24x

KEBUMEN ON NEWS - Desa Setrojenar di Kecamatan Buluspesantren, Kabupaten Kebumen, kini memiliki sebuah warung makan unik yang terletak di sebelah utara Pasar Ankruk. Warung ini menawarkan pengalaman kuliner yang berbeda dari biasanya, yaitu dengan penyajian makanan dan minuman menggunakan batok...


Fakultas Teknik UMNU Kebumen Sambut Mahasiswa Baru

Kategori : Khas Kebumen | 2024-09-14 10:34:39 | Dibaca : 45x

KEBUMEN ON NEWS - Fakultas Teknik Universitas Ma'arif Nahdlatul Ulama (UMNU) Kebumen selenggarakan tradisi menyambut mahasiswa baru pada hari kamis,12 September 2024 dengan sangat meriah. Tradisi ini menjadi bagian tak terpisahkan dari fakultas teknik sejak lama dan selalu dinantikan oleh...


BERITA LAINNYA


Donor Darah di Masjid Jami' Baiturrahman Kaleng, Puring saat ramadhan

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Kegiatan donor darah yang diadakan di Masjid Jami' Baiturrahman Kaleng, Puring, pada Selasa (4/3) berlangsung sukses. Acara yang digelar pada pukul 17.00 hingga 21.00 WIB ini berhasil mengumpulkan 12 kantong darah dari para pendonor. Pelaksanaan donor darah kali ini...


Galeri Geopark Kebumen Tetap Buka Selama Ramadhan, Gratis untuk Umum

#Pariwisata

KEBUMEN ON NEWS - 3 Maret 2025 Bagi masyarakat yang ingin berwisata edukasi selama bulan Ramadhan, Galeri Geopark Kebumen tetap beroperasi dan dapat dikunjungi secara gratis. Terletak di lingkungan Perpustakaan Daerah (Perpusda) Kebumen, galeri ini menyajikan berbagai...


Warga Desa Banjararjo Gelar Tradisi Sa'banan Menjelang Ramadan

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Warga Desa Banjararjo kembali menggelar tradisi tahunan Sa'banan sebagai bentuk rasa syukur menjelang bulan suci Ramadan. Kegiatan ini berlangsung pada 25 Februari 2025 dengan berbagai prosesi adat, termasuk pemotongan kambing dan pembuatan tumpeng untuk kenduri. Seluruh warga ...


Warga Rowosari Sambut Baik Kedatangan BPBD Kebumen

#Lingkungan Hidup

KEBUMEN ON NEWS -  Warga Desa Rowosari, Kecamatan Bonorowo, menyambut baik kedatangan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kebumen yang memberikan sosialisasi terkait penanganan eceng gondok di aliran drainase Kalirowo. Selama beberapa bulan terakhir, eceng gondok...


Pawai ta’aruf menyambut bulan ramadhan 1446 H

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS -  Pawai ta’aruf dalam rangka menyambut bulan ramadhan 1446H yang digelar masjid nurul falaah desa kedungpuji kecamatan gombong berlangsung meriah, kamis 27 februari 2025. Tak kurang dari 800 warga ikuti pawai yang mengambil start finish halaman masjid nurul falaah...


Gets Fun Swimming Competition II Tahun 2025

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS - Memeriahkan hut ke 6 klub renang "Gets Swimming" menggelar Gets Fun Swimming Competition II Tahun 2025 "Friendship To Victory", di Kolam Renamg GOSI Kebumen, Kamis 27 Februari 2025. Kompetisi diikuti 16 klub renang baik yang berasal dari kebumen dan purworejo dengan ...


Lomba Kreativitas dan Inovasi Masyarakat ( krenova ) tahun 2025

#Khas Kebumen

KEBUMEN ON NEWS -  Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah ( Bappeda ) kabupaten Kebumen akan menyelenggarakan lomba Kreativitas dan Inovasi Masyarakat ( krenova ) tahun 2025. Sebagai tahap awal dilaksanakan Sosialisasi tahapan lomba, sosialisasi tahapan lomba dilaksanakan di pendopo...


Anda ingin menjadi contributor
di Kebumen On News ?

Daftar On News