DETAIL KONTRIBUTOR
|
ARSIP BERITA KONTRIBUTOR
282 Anggota PMR Ikuti Olimpiade PMR Tingkat Kabupaten Kebumen
Kategori : Pendidikan | 2022-06-13 11:48:42 | Dibaca : 200x
KEBUMEN ON NEWS - Sebanyak 282 anggota PMR se-Kabupaten Kebumen mengikuti Olimpiade PMR Tingkat Kabupaten Kebumen yang diselenggarakan oleh Forum Pembina PMR di bawah naungan PMI Kebumen. Kegiatan yang berlangsung di SMK N 2 Kebumen, pada Minggu (12/6/2022), diikuti oleh peserta anggota PMR...
Peserta Didik MTs Khaudlul Ulum "Sungkem" Usai di Wisuda
Kategori : Pendidikan | 2022-06-23 10:51:28 | Dibaca : 241x
KEBUMEN ON NEWS - Usai di Wisuda, peserta didik Kelas 9 MTs Khaudlul Ulum Penajung, Bojongsari, Alian, Kebumen yang berjumlah 211 anak secara serentak bersalaman /sungkeman kepada Bpk/Ibu guru mereka pada hari Rabu, (15/06/2022). Budaya luhur tersebut dilakukan sebagai wujud rasa Syukur kepada...
Tiap Jumat, Santri Dapat Layanan Cukur Rambut Gratis
Kategori : Sosial | 2022-06-24 15:35:29 | Dibaca : 113x
KEBUMEN ON NEWS - Setiap hari Jumat, santri di beberapa pondok pesantren yang ada di Kebumen, memperoleh pelayanan cukur gratis dari Komunitas Tukang Cukur. Beberapa pondok pesantren yang memperoleh layanan cukur gratis ini yaitu Pondok Pesantren Khaudlul Ulum Penajung, Nurul Hidayah Desa Bandung,...
Gerakan Pemuda Ansor Ranting Bojongsari Semarakkan Malam Idul Adha dengan Takbir Keliling
Kategori : Seni dan Budaya | 2022-07-12 10:43:51 | Dibaca : 133x
KEBUMEN ON NEWS - Gerakan Pemuda Ansor (GP Ansor) Ranting Desa Bojongsari Kecamatan Alian, Kabupaten Kebumen, semarakkan malam Idul Adha 1443 H dengan Gema Takbir Keliling pada hari Sabtu, (09/07/2022) malam. Semarak Gema Takbir Keliling yang diprakarsai oleh GP Ansor Bojongsari tersebut...
Lima Peserta Didik Baru MTs Khaudlul Ulum Raih Beasiswa Prestasi dari Madrasah
Kategori : Informasi | 2022-07-18 15:52:52 | Dibaca : 207x
KEBUMEN ON NEWS - Sejumlah 5 (lima) peserta didik baru MTs Khaudlul Ulum Penajung, Desa Bojongsari, Alian meraih beasiswa prestasi dari madrasah pada Pembukaan Pembelajaran Tahun 2022/2023 di halaman madrasah setempat, Senin (18/07/2022). Kelima anak tersebut yakni Siti Roichatul Imtichanah...
Peserta Didik MTs Al-Mansyuriyah Sambut Tahun Baru 1444 Hijriah dengan Pawai Taaruf
Kategori : Seni dan Budaya | 2022-07-29 09:50:35 | Dibaca : 67x
KEBUMEN ON NEWS - Ingatkan peserta didik dan masyarakat setempat, MTs Al-Mansyuriyah Banjurpasar, Buluspesantren sambut dan sosialisasikan peringatan Tahun Baru 1444 H melalui Pawai Taaruf di jalan seputaran Desa Banjurpasar, Gondanglegi pada Jumat, (29/07/2022) pagi. Kepala Madrasah MTs...
Ramaikan HUT ke-77 Kemerdekaan RI, Guru dan Siswa MTs Khaudlul Ulum Mancing Bersama
Kategori : Seni dan Budaya | 2022-08-18 08:34:19 | Dibaca : 231x
KEBUMEN ON NEWS - Panitia HUT ke-77 Kemerdekaan RI MTs Khaudlul Ulum Penanjung, Bojongsari, Alian menggelar perlombaan mancing bersama yang diikuti oleh para guru dan ratusan siswa setempat, pada Selasa (16/08/2022). Tujuan diselenggarakan mancing bersama adalah untuk meramaikan peringatan HUT...
35 Pembina PMR Ikuti Review Materi Kepalangmerahan dan Outbound
Kategori : Pendidikan | 2022-09-06 15:01:13 | Dibaca : 134x
KEBUMEN ON NEWS - Sejumlah 35 Pembina PMR dari beberapa sekolah/madrasah di Kabupaten Kebumen yang terdiri dari Pembina Mula, Madya, dan Wira mengikuti kegiatan Review Materi Kepalangmerahan dan Outbound yang diselenggarakan oleh Forum Pembina Palang Merah Remaja (PMR) Kebumen, pada Minggu...
Puluhan Siswa-Siswi MTs Khaudlul Ulum Lakukan Penanaman Pohon di Lingkungan Madrasah
Kategori : Lingkungan Hidup | 2022-10-04 11:39:01 | Dibaca : 115x
KEBUMEN ON NEWS - Puluhan siswa-siswi yang merupakan anggota OSIS, PMR, dan Pramuka MTs Khaudlul Ulum Penajung, Desa Bojongsari, Kecamatan Alian melakukan Giat Bakti Penanaman Pohon di lingkungan madrasah pada Jumat, (30/09/2022). Giat yang diinisiasi oleh M. Nasikhin selaku ...
110 Pelajar SMP/MTs di Kabupaten Kebumen Ikuti Pendampingan Pemberian Tablet Tambah Darah dan Orientasi Konselor Sebaya
Kategori : Kesehatan | 2022-10-07 10:16:23 | Dibaca : 102x
KEBUMEN ON NEWS - Sejumlah 110 pelajar SMP/MTs di Kabupaten Kebumen, mengikuti Pendampingan dan Evaluasi Pelaksanaan Pemberian Tablet Tambah Darah dan Orientasi Konselor Sebaya, pada Kamis, (6/10/2022) di Ruang Tribun Mutimedia SMK Negeri 1 Kebumen. Subkoordinator...
2 Pelajar MTs Khaudlul Ulum Raih Juara Pencak Silat Tingkat Kabupaten Kebumen
Kategori : Olahraga | 2022-11-16 15:44:42 | Dibaca : 215x
KEBUMEN ON NEWS - Sejumlah 2 (dua) pelajar MTs Khaudlul Ulum Penajung yakni, Arini Azzahra dan Kharis Mahmud meraih prestasi pencak silat tingkat Kabupaten Kebumen pada ajang Kejuaraan Pencak Silat Pelajar Terate Emas 2022 yang dilaksanakan di GOR Gembira Kebumen, pada 12 November sampai dengan...
187 Hafidzoh se-Kabupaten Kebumen Ikuti Rutinan Semaan Alquran di Pondok Pesantren Khaudlul Ulum
Kategori : Seni dan Budaya | 2022-12-04 15:51:41 | Dibaca : 204x
KEBUMEN ON NEWS - Sejumlah 187 penghafal Alquran (Hafidzhoh) yang terkumpul dalam Jam'iyatul Quro Wal Hufadz Putri (JQH) Nahdlatul Ulama (NU) Kabupaten Kebumen, mengikuti kegiatan rutinan Semaan Alquran di Pondok Pesantren Khaudlul Ulum Penajung Bojongsari, Kecamatan Alian, pada Minggu...
Melalui PMI Kebumen, Forum Pembina PMR Gelar Uji Kecakapan Kepemimpinan PMR Madya Se-Kabupaten Kebumen
Kategori : Pendidikan | 2022-12-14 09:42:44 | Dibaca : 438x
KEBUMEN ON NEWS - Melalui Palang Merah Indonesia (PMI) Kebumen, Forum Pembina Palang Merah Remaja (PMR) Kebumen menyelenggarakan Uji Kecakapan Materi Kepemimpinan PMR Madya Tingkat Kabupaten pada hari Minggu, (11/12/2022) pagi di Halaman SD Negeri 1 Pejagoan dan Pendopo Kecamatan...
Ratusan Peserta Ikuti Lomba Memancing di Desa Ampih
Kategori : Seni dan Budaya | 2023-02-19 14:55:15 | Dibaca : 47x
KEBUMEN ON NEWS - Sebanyak 600-an peserta mengikuti lomba memancing yang diselenggarakan oleh komunitas pecinta memancing "Kita-Kita" Desa Ampih, Buluspesantren, pada Minggu (19/2/2023) yang berlangsung di sepanjang aliran air irigasi. Lomba memancing ikan lele yang ditabur...
Lomba Merias Tumpeng Meriahkan Peringatan HUT ke-78 RI di MTs Khaudlul Ulum
Kategori : Seni dan Budaya | 2023-08-16 07:30:25 | Dibaca : 437x
KEBUMEN ON NEWS - Peringatan HUT ke-78 RI yang berlangsung di MTs Khaudlul 'Ulum Penajung, Desa Bojongsari, Alian dimeriahkan dengan beberapa lomba di antaranya Lomba Merias Tumpeng yang dilaksanakan pada Rabu (16/08/2023) pagi. Lomba Merias Tumpeng diikuti sejumlah 19 kelas yang...
Hentikan Perundungan dari Kita untuk Kita Jadi Tema P5 MTs Negeri 2 Kebumen
Kategori : Pendidikan | 2023-09-27 09:31:45 | Dibaca : 119x
KEBUMEN ON NEWS - MTs Negeri 2 Kebumen menyelenggarakan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) dengan tema "Hentikan Perundungan dari Kita untuk Kita", tema tersebut diangkat dari salah satu tujuh tema dalam Naskah Profil Pelajar Pancasila dan Rahmatallil’alamiin, yaitu Bangunlah Jiwa...
Cegah Anemia, Siswi MTs Khaudlul Ulum Serentak Minum Tablet Tambah Darah
Kategori : Kesehatan | 2023-11-10 08:09:51 | Dibaca : 433x
KEBUMEN ON NEWS - Sebanyak 250 peserta didik putri MTs Khaudlul Ulum Penajung, Bojongsari, Aian, serentak minum tablet tambah darah di madrasah pada Selasa, (07/11/2023). Peserta kegiatan terdiri atas siswi kelas 7, kelas 8, dan kelas 9 karena perempuan yang lebih rentan terhadap...
MI Ma'arif Surotrunan Bekali Guru dengan Wokshop Pemanfaatan Quizizz
Kategori : Pendidikan | 2023-11-21 09:38:17 | Dibaca : 143x
KEBUMEN ON NEWS - Tingkatkan kompetensi guru di abad 21, MI Ma'arif Surotrunan Alian membekali guru dengan Workshop Pemanfaatan Quizizz yang diselenggarakan pada hari Rabu (15/11/2023) sampai dengan Sabtu (18/11/2023) Workshop digelar di Ruang Multimedia MI Ma'arif Surotrunan...
OSIS dan PMR Madya MTs Penajung Salurkan Donasi ke Palestina melalui PMI Kebumen
Kategori : Sosial | 2023-11-21 09:33:14 | Dibaca : 379x
KEBUMEN ON NEWS - OSIS dan PMR Madya MTs Penajung salurkan donasi bantuan untuk Palestina melalui PMI Kabupaten Kebumen pada hari Sabtu (17/11/2023) pagi di Markas PMI Kebumen Jalan Arumbinang Nomor 18 Kebumen. Donasi yang diperoleh dari unsur peserta didik, wali...
Media Pembelajaran yang menarik untuk Anak Generasi Z dan Alpha
Kategori : Informasi | 2023-11-23 10:53:13 | Dibaca : 338x
KEBUMEN ON NEWS - Pembelajaran yang asyik, menyenangkan, serta memudahkan peserta didik memahami materi pelajaran adalah dambaan setiap guru untuk menguasainya. Sebagaimana keinginan guru-guru Madrasah Ibtidaiyah (MI) se-Kelompok Kerja Guru (KKG) Sunan Muria di Wilayah Alian dan...
Jalan Sehat Santri Nusantara TPQ-Madin Al-Huda Soka Poncowarno
Kategori : Seni dan Budaya | 2024-01-02 13:37:58 | Dibaca : 253x
KEBUMEN ON NEWS - Jalan Sehat santri nusantara TPQ-Madin Al-Huda, Dukuh Gunung Puyuh Desa Soka Poncowarno, Kebumen Asuhan K.H. Fahrudin berlangsung pada Sabtu (30/12/2023) pagi. Pawai Ta'aruf yang merupakan serangkaian acara haflah diikuti oleh ratusan santri peserta khotmil...
Pembelajaran Menyenangkan Melalui Quizizz Paper Mode
Kategori : Pendidikan | 2024-02-06 11:24:59 | Dibaca : 40x
KEBUMEN ON NEWS - Quizizz Paper Mode dipilih oleh salah satu guru MTs Khaudlul Ulum Penajung sebagai media dalam melakukan penilaian harian pada Selasa (06/02/2024) di kelas 8B. Media Platform Quizizz dipilih mengingat pelajar di tingkat MTs masih dalam usia yang suka tantangan...
MTs N 2 Kebumen Sabet Juara 3 dalam Ajang Basada Cup 2024 Handball Tingkat SMP dan MTs
Kategori : Olahraga | 2024-02-22 08:53:11 | Dibaca : 56x
KEBUMEN ON NEWS - Prestasi gemilang ditorehkan oleh MTs N 2 Kebumen dalam ajang Lomba Basada Cup 2024 Handball tingkat SMP/MTs yang berlangsung di SMK Basada Kebumen pada Rabu (21/02/2024). Tim Handball dari MTs N 2 Kebumen berhasil meraih juara 3, menunjukkan keunggulan dan keterampilan yang...
Meriahnya Pesta Siaga di Kwartir Ranting Alian
Kategori : Pendidikan | 2024-02-28 08:58:39 | Dibaca : 67x
KEBUMEN ON NEWS - Sejumlah 640 anggota pramuka siaga dari berbagai SD dan MI di Kecamatan Alian mengikuti ajang Pesta Siaga yang digelar oleh Kwartir Ranting (Kwarran) Gerakan Pramuka Kecamatan Alian pada hari Sabtu (24/02/2024) di MTs Khaudlul 'Ulum Bojongsari,...
Laziz Al-Ihsan Kebumen Jateng Gelar Talkshow Public Speaking
Kategori : Informasi | 2024-03-03 14:27:34 | Dibaca : 40x
KEBUMEN ON NEWS - Lembaga Amil Zakat Infaq dan Sodaqoh (Laziz) Al-Ihsan Jateng Kebumen menggelar Talkshow Public Speaking untuk siswa/siswi SMP/MTs, SMA/MA, SMK di wilayah kabupaten Kebumen pada Ahad (03/03/2024) pagi di Aula SMK Negeri 2 Kebumen. Hadir sebagai pemateri Rina...
Open Turnamen Bola Voli Tunas Muda Cup 2024
Kategori : Olahraga | 2024-07-11 15:31:53 | Dibaca : 312x
KEBUMEN ON NEWS - Karangtaruna Tunas Muda Desa Gondanglegi gelar Open Turnamen Bola Voli 2024 di Lapangan Voli Desa Gondanglegi sejak 22 Juni s.d. 10 Juli 2024 (10/07/2024) yang diikuti oleh 32 Tim bola voli dari berbagai desa di bagian kebumen selatan yang meliputi Kecamaan Buluspesantren,...